Muslimafiyah.com
21.2K subscribers
3.4K photos
102 videos
12 files
3.85K links
Download Telegram
# BELAJAR AGAMA UNTUK KETENANGAN HATI, BUKAN UNTUK BERDEBAT DAN MERENDAHKAN ORANG LAIN
.
Saudaraku yang dirahmati Allah, kita belajar agama agar kita merasa tenang, damai, dan tentram.

Belajar agama agar kita selalu mengingat Allah dan dengan mengingat Allah hati kita akan tenang dan tentram.
.
ﺍﻟَّﺬِﻳﻦَ ﺁﻣَﻨُﻮﺍ ﻭَﺗَﻄْﻤَﺌِﻦُّ ﻗُﻠُﻮﺑُﻬُﻢْ ﺑِﺬِﻛْﺮِ ﺍﻟﻠَّﻪِ ﺃَﻻ ﺑِﺬِﻛْﺮِ ﺍﻟﻠَّﻪِ ﺗَﻄْﻤَﺌِﻦُّ ﺍﻟْﻘُﻠُﻮﺏُ

“Orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tenteram dengan berzikir (mengingat) Allah. Ingatlah, hanya dengan mengingat Allah hati menjadi tenteram ” (QS ar-Ra’du:28)
.
Apabila mayoritas pemmbahasan kita tentang polemik, perdebatan, bantahan, tahzir membicaran Fulan dan Allan. Terlalu sering bahas yang menimbulkan perdebatan, maka hati kita akan menjadi keras, ingin debat, ingin membalas. Apakah hati menjadi tenang?
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/02QhNLPHvzU
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
.
#Video
#kajian
#dakwah
#Islam
#indonesiabertauhid
#Videogram
#ilmu
#majelisilmu
#kajian
#ketenangan
#ilmu #belajar agama
# BELAJAR TAUHID MEMBUATMU BAHAGIA
.

Saudaraku,
.
Muslim yang tidak atau kurang tertarik mempelajari tauhid, sebenarnya belum terlalu paham apa itu tauhid dan apa saja yang dipelajari dalam pelajaran Tauhid.[1]
.
Ketauhilah, pelajaran tauhid itu membahas hampir seluruh cara agar bagaimana kita bahagia di dunia ini, tentunya bagaimana agar kita lebih bahagia dan selamat dia akhirat.[2]
.
Terkadang kita lalai dan perlu diingatkan terus bahwa tauhid adalah tujuan utama seorang muslim hidup di dunia ini.[3]
.
Tauhid adalah yang pertama kali dipelajari, pertama kali diamalkan dan didakwahkan, sangat tidak layak apabila kita tidak tertarik lagi membahas dan mempelajari tauhid.[4]
.
Bahkah tauhid adalah pelajaran yang diulang-ulang terus sepanjang hidup kita, karena belajar tauhid terkait dengan keimanan, dan keimanan itu naik dan turun, sedangkan pelajaran lain bisa jadi hanya sekali saja kita pelajari.[5]
.
Tauhid juga mengajarkan bagaimana suatu negara menjadi berkah dan makmur serta memberikan kebahagiaan bagi penduduknya.[6]
.
Tauhid juga mengajarkan seorang muslim merasa aman pada dirinya, keluarga, rumah dan kaumnya. Nikmat aman adalah nikmat paling besar, tanpa rasa aman, maka kehidupan sulit dan susah semuanya.[7]
.
Tauhid juga menjadi solusi bagi orang yang merasa menganggur dan tidak punya pekerjaan, karena tauhid mengajarkan tawakkal sebagaimana tawakkal burung
.

SIMAK selengkapnya dalam REKAMAN KAJIAN, KLIK:
https://youtu.be/M-pYAfehISA
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Silahkan SAVE (download di youtube), lalu dengarkan secara offline ketika luang, ketika dikendaraan, perjalanan dll
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/c/RaehanulBahraen
.
Follow juga:
@muslimafiyahcom
@muslimafiyah_publishing
.
Jazakumullahu khaira
.
#raehanulbahraen #indonesiabertauhid #muslimafiyah #membahagiakan #bahagia #senang #belajar #dakwah #islam #sunnah #dakwahsunnah #dakwahislam #kajianislam #kajiansunnah #dakwahtauhid #indahnyaislam #tauhid #indonesia #videodakwah #ahlusunnah #dakwahsalaf #hijrah #pemudahijrah #muslim #muslimah