Muslimafiyah.com
21.2K subscribers
3.4K photos
102 videos
12 files
3.85K links
Download Telegram
# BULAN SYAWWAL TELAH BERLALU, BOLEHKAH PUASA 6 HARI SYAWWAL DI BULAN DZULQA'DAH?
.
Terdapat pembahasan ulama, bolehkah puasa 6 hari syawal dilakukan setelah bulan syawal? Semisal di bulan Dzulqo'dah.
.
Dalam hal ini ada perbedaan pendapat ulama. Ada ulama yang mengatakan boleh, ada ulama yang mengatakan tidak boleh.
.
Sebaiknya kita berusaha puasa syawal 6 hari di bulan Syawal, dan ulama yang membolehkan pun karena ada udzur.
.
Misalnya baru puasa 4 hari syawwal. kemudian sakit, maka 2 harinya lagi bisa disempurnakan di bulan setelah Syawal misalnya di bulan Zdulqa'dah.
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/UeAVJJ3IHbA
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
.
#Video
#kajian
#dakwah
#Islam
#Videogram
#syawwal
#puasa
#puasasyawwal
#qadha
#dzulqa'dah
# BENARKAH OLAHRAGA MALAM HARI BAHAYA & TIDAK DIANJURKAN SYARIAT
.
Jika ingin mengatakan bahaya perlu dalil
hukum asal sesuatu itu mubah dan boleh serta tidak haram
.
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/yKxKOBrhdR8
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Silahkan save (download di youtube), lalu dengarkan secara offline ketika luang, ketika dikendaraan, perjalanan dll
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira
.
.
#Video
#kajian
#dakwah
#Islam
#Videogram
#olahraga
#malam
#olahragamalam
#sehat
#sepeda
#sepakbola
# BAGAIMANA WANITA SUDAH BALIGH, TAPI TAHU BAHWA IA BELUM DIKHITAN
.
Khitan laki-laki sudah diketahui oleh kaum muslimin dan menjadi hal yang biasa, akan tetapi khitan wanita masih ada kaum muslimin yang belum mengetahuinya bagaimana dan hukumnya
.
Perhatian terhadap khitan wanita tidak sebagaiman khitan pada laki-laki. Terkadang ada orang tua yang lupa atau tidak tahu mengenai khitan wanita sehingga ada juga anak wanita yang tidak dikhitan. Ada kasus di mana wanita muslimah baru tahu setelah dewasa atau akil baligh bahwa ia belum disunat. Bagaimana menyikap hal ini?
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/FO3cLcwl0zE
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Silahkan save (download di youtube), lalu dengarkan secara offline ketika luang, ketika dikendaraan, perjalanan dll
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira
.
.
#Video
#kajian
#dakwah
#Islam
#Videogram
#khitanwanita
#tatacarakhitanwanita
#khitanbagiwanitamuslimahhukumnya
# BERTAUHID SEMPURNA, SEMOGA ANDA BERJUMPA DENGAN ALLAH TANPA DOSA SAMA SEKALI
.
Belajar tauhid itu luar biasa, kenapa? salah satu keutamaan tauhid adalah bisa menghapuskan dosa. Bahkan bisa menghapuskan semua dosa sesuai dengan tingkat kesempurnaan tauhid seseorang.
.
Allah Ta’ala berfirman dalam hadits qudsi,
.
ﻭَﻣَﻦْ ﻟَﻘِﻴَﻨِﻲ ﺑِﻘُﺮَﺍﺏِ ﺍﻟْﺄَﺭْﺽِ ﺧَﻄِﻴْﺌَﺔً ﻻَﻳُﺸْﺮِﻙُ ﺑِﻲ ﺷَﻴْﺌًﺎ، ﻟَﻘِﻴْﺘُﻪُ ﺑِﻤِﺜْﻠِﻬَﺎ ﻣَﻐْﻔِﺮَﺓً
.
“Barangsiapa menjumpai-Ku dengan membawa kesalahan sepenuh bumi dalam keadaan tidak mempersekutukan sesuatupun dengan Aku (BERTAUHID), maka Aku akan menjumpainya dengan ampunan yang sepenuh bumi pula”. (HR. Muslim)
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/NOT-IpjyqJU
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
.
#Video
#kajian
#dakwah
#Islam
#indonesiabertauhid
#Videogram
#tauhid
#syirik
#dosa
#ampunan
# APAPUN KEADAANNNYA, JANGAN PERNAH MENINGGALKAN MAJELIS ILMU SECARA TOTAL
.
Saudaraku yang semoga disayangi oleh Allah, apapun keadaannya jangan pernah kita meninggalkan majelis ilmu. Karena pada mejelis ilmu ada dua hal utama yang membuat kita istiqamah.
.
Yang pertama, ilmu yang menjaga kita dari berbagai macam syubhat, yang kedua, sahabat yang shalih yang selalu meingingatkan kita akan akhirat.
.
Yang kedua ini membuat lingkungan kita stabil dan kita selalu berada pada lingkungan yang mendukung kita istiqomah, yaitu berjumpa dengan sahabat yang sholeh.
.
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/rm8skT0ujUw
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
.
#Video
#kajian
#dakwah
#Islam
#indonesiabertauhid
#Videogram
#ilmu
#majelisilmu
#kajian
#ketenangan
#istiqamah
#futur
# BELAJAR AGAMA UNTUK KETENANGAN HATI, BUKAN UNTUK BERDEBAT DAN MERENDAHKAN ORANG LAIN
.
Saudaraku yang dirahmati Allah, kita belajar agama agar kita merasa tenang, damai, dan tentram.

Belajar agama agar kita selalu mengingat Allah dan dengan mengingat Allah hati kita akan tenang dan tentram.
.
ﺍﻟَّﺬِﻳﻦَ ﺁﻣَﻨُﻮﺍ ﻭَﺗَﻄْﻤَﺌِﻦُّ ﻗُﻠُﻮﺑُﻬُﻢْ ﺑِﺬِﻛْﺮِ ﺍﻟﻠَّﻪِ ﺃَﻻ ﺑِﺬِﻛْﺮِ ﺍﻟﻠَّﻪِ ﺗَﻄْﻤَﺌِﻦُّ ﺍﻟْﻘُﻠُﻮﺏُ

“Orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tenteram dengan berzikir (mengingat) Allah. Ingatlah, hanya dengan mengingat Allah hati menjadi tenteram ” (QS ar-Ra’du:28)
.
Apabila mayoritas pemmbahasan kita tentang polemik, perdebatan, bantahan, tahzir membicaran Fulan dan Allan. Terlalu sering bahas yang menimbulkan perdebatan, maka hati kita akan menjadi keras, ingin debat, ingin membalas. Apakah hati menjadi tenang?
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/02QhNLPHvzU
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
.
#Video
#kajian
#dakwah
#Islam
#indonesiabertauhid
#Videogram
#ilmu
#majelisilmu
#kajian
#ketenangan
#ilmu #belajar agama
# OLAHRAGA SEPEDA ZAMAN NOW (FENOMENA "HARTA, TAHTA, SEPEDA")
.
Alhamdulillah olahraga sepeda mulai digemari ini sangat bagus kita sangat butuh dengan olahraga karena di zaman ini kita dimanjakan dengan berbagai macam sarana dan fasilitas sehingga tubuh kita kurang bergerak dan Islam pun mengajarkan agar kita selalu sehat kuat
.
untuk olahraga bersepeda hendaknya kita memperhatikan beberapa poin berikut
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/oYZ53L1dYYA
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Silahkan save (download di youtube), lalu dengarkan secara offline ketika luang, ketika dikendaraan, perjalanan dll
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira
.
.
#Video
#kajian
#dakwah
#Islam
#Videogram #sepeda #bersepeda #gowes #belisepeda #korona #covid19 #wabah #hargasepeda #olahraga #zamannow
# TIDAK BOLEH SUJUD KEPADA MANUSIA DAN SELAIN MANUSIA
.
Hukum sujud kepada manusia dan selain manusia. Yang pertama, sujud kepada manusia ini dirinci:
.
a) Sujud kepada manusia untuk penghormatan dan memuliakan, hukumnya haram dan dosa besar.
.
b) Sujud kepada manusia untuk ibadah, hukumnya adalah syirik yang bisa mengeluarkan dari Islam.
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/B1PLTPsl-rg
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
#Video #kajian #dakwah #Islam #indonesiabertauhid #Videogram #raehanulbahraen #tauhid #sujud #rukuk #sujudpaadamanusia #sujudpadaibu #hukumsujud #syirik #kesyirikan
# UANG BELI GADGET DAN SEPEDA ADA, UANG BELI QURBAN TIDAK ADA?
.
Saudaraku yang semoga dirahmati Allah, Semoga kita dimudahkan untuk berqurban setiap tahun di momen Idul Adha.
.
Mengapa demikian? Karena ibadah qurban adalah salah satu ibadah yang agung. Dan Allah berfirman:
.
اِنَّ صَلَا تِيْ وَنُسُكِيْ وَ مَحْيَايَ وَمَمَا تِيْ لِلّٰهِ رَبِّ الْعٰلَمِيْنَ ۙ 
.
"Sesungguhnya sholatku, ibadahku, hidupku, dan matiku hanyalah untuk Allah, Tuhan seluruh alam,"
(QS. Al-An'am 6: Ayat 162)
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/S4Cw6J3PvWg
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
#Video #kajian #dakwah #Islam #indonesiabertauhid #Videogram #raehanulbahraen #tauhid #shalat #rukuk #aqiqah #kambing #qurban #kurban #ibadahkurban #dagingkurban #kurbaniduladha #iduladha #sapi #dagingsapi #gadget #sepeda
# SEMOGA KITA SEKELURGA MASUK SURGA TANPA HISAB DAN TANPA ADZAB
.
Salah satu pelajaran TAUHID yang menarik adalah “masuk surga tanpa hisab dan adzab”
.
Artinya nanti kita langsung masuk surga:

.- Tanpa menjalani proses hisab (peradilan yang seadil-adilnya)

- Tanpa melalui proses yang sangat lama (ingat satu hari akhirat sama dengan 1000 tahun dunia)
- .
- Tanpa bersusah-susah melalui beratnya hari akhir nanti
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/PIIF-Hs0tbk
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
#Video #kajian #dakwah #Islam #indonesiabertauhid #Videogram #raehanulbahraen #tauhid
#dakwah #islam #sunnah #dakwahsunnah #dakwahislam #dakwahtauhid #indahnyaislam #tauhid #indonesia #videodakwah #ahlusunnah #dakwahsalaf #hijrah #pemudahijrah #muslim #muslimah #surga #masuksurga #masuksurgatanpahisab #keluarga
# FENOMENA KONTEN YOUTUBE
.
Apabila kita perhatikan
youtube dengan tema prank, pamer kekayaan seperti mobil dan sepeda mewah, unboxing barang mewah, pamer adegan-adegan centil dan romantis sampai dengan challenge yang (maaf) konyol dan bodoh, tema ini diminat oleh masyarakat Indonesia dengan viewer yang sangat banyak
.
Melihat fakta ini, tidak jarang para youtuber berlomba-lomba membuat konten yang tidak berfaidah bahkan cenderung merusak, bahkan ada yang membuat konten (maaf) konyol hanya untuk mebarik viewer misalnya "Tantangan orang yang dikasi uang 10 juta, apakah mau membatalkan puasa atau tidak"
.
Sebaliknya konten-konten pendidikan dan edukasi sepi peminat dan viewernya sedikit
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/DnywCcRLMHA
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Silahkan save (download di youtube), lalu dengarkan secara offline ketika luang, ketika dikendaraan, perjalanan dll
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira
.
.
#Video #kajian #dakwah
#Islam #Videogram #viewersyoutubetidakbertambah
#viewersyoutubesedikit #viewersyoutubeberkurang
#viewersyoutubemenurun
#viewersyoutubefree #raehanulbahraen #indonesiabertauhid #dakwah #islam #sunnah #dakwahsunnah #dakwahislam #dakwahtauhid #indahnyaislam #tauhid #indonesia #videodakwah #ahlusunnah #dakwahsalaf #hijrah #pemudahijrah #muslim #muslimah
Termasuk obat covid19, kita tidak boleh mengklaim obatnya tanpa bukti yang valid dan ilmiah serta sudah ujin klinis pada pasiennya
.
Jangan langsung percaya apabila ada yang mengklaim obat covid19, padahal dia sendiri tidak pernah merawat pasien covid19 dan tidak pernah mebeliti virusnya
.
# TIDAK ASAL-ASALAN MENGKLAIM “INI OBATNYA” ATAU “INI TERAPINYA” #
.
Agama Islam mengajarkan agar kita ilmiah dan kritis, sesuatu teori dan praktek itu berdasarkan bukti atau dalil, bukan sekedar klaim semata, apalagi klaim sepihak saja
.
Kita contohkan dalam dunia medis. Seorang tenaga medis atau dokter tidak boleh mengklaim “ini adalah obatnya” atau “ini adalah terapinya” atau “ini metode makan atau diet untuk ini”.
.
Perlu dilihat dahulu atau direview oleh pakar dan ahli yang lainnya, bukan hanya klaim sepihak dari satu sisi saja. Inilah ilmu EBM (Evident Based Medicine atau terapi berdasarkan bukti) yang konsepnya ditemukan oleh Ar-Razi
.
Apabila semua orang bisa mengklaim “ini obatnya” tentu tidak bisa dijamin kebenarannya. Dalam dunia medis, ketika ia mengklaim “ini obatnya” ia harus membuktikan teorinya kepada teman-teman sesama dokter yang berkompeten menilai terapinya tersebut. Para ahli akan menilai terapi yang diklaim tersebut, baik dari caranya, metode penelitiannya dan dampak sekarang dan masa akan datang
.
Hal ini mengingatkan saya kepada beberapa ajaran dan hukum Islam, yang bisa menilai sesama ustadz adalah para ustadz dan yang bisa menilai sesama dokter adalah dokter, bukan masyarakat awam.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/rVBPqKds1P0
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Simak video singkat 1-3 menit @raehanul_bahraen
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/c/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira

#Video #kajian #Videogram #Instavideo #Sehat #kajianislam #terapi
#klaimsehat #obat #dosis #raehanulbahraen #indonesiabertauhid #dakwah #islam #sunnah #dakwahsunnah #dakwahislam #dakwahtauhid #indahnyaislam #tauhid #indonesia #videodakwah #ahlusunnah #dakwahsalaf #hijrah #pemudahijrah #muslim #muslimah
# TIPS MANAJEMEN WAKTU: SEBELUM TIDUR, ENGKAU HARUS TAHU APA YANG AKAN ENGKAU LAKUKAN BESOK
.
Ada yang bisa membagi waktu belajar kuliah/bekerja dengan maen game/nonton film korea. Jadi, kuliah tamat, game/serial film korea juga tamat.

Ada juga yang bisa membagi waktu dengan hobinya semisal belajar dengan main futsal atau membagi waktu belajar dengan shooping
.
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/l-UMi_kVNwQ
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Silahkan save (download di youtube), lalu dengarkan secara offline ketika luang, ketika dikendaraan, perjalanan dll
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira
.
.
#Video #kajian #dakwah
#Islam #Videogram #raehanulbahraen #indonesiabertauhid #dakwah #islam #sunnah #dakwahsunnah #dakwahislam #dakwahtauhid #indahnyaislam #tauhid #indonesia #videodakwah #ahlusunnah #dakwahsalaf #hijrah #pemudahijrah #muslim #muslimah #waktu #manajemenwaktu #manajemen #masa #tips #sharing #tidur #muda #dakwahmuda
# KITAB-KITAB DASAR BELAJAR TAUHID DAN AQIDAH BAGI PEMULA
.
Berikut buku-buku yang membahas tentang akidah dan tauhid dan sudah banyak terjemahnya dalam bahasa indonesia, mulai dari yang dasar samlai tingkat lanjut.
.
Dalam masalah tauhid yang pertama, Tsalatsah Al-Ushul (Tiga Landasan Utama): Syaikh Muhammad At-Tamimi.
.
Kemudian, Qawa’id Al-Arba’ (Empat Kaedah Memahami Tauhid dan Syirik): Syaikh Muhammad At-Tamimi.
.
Kemudian, Kitab At-Tauhid: Syaikh Muhammad At-Tamimi.
.
Kemudian, Kasyfu Asy-Syubuhaat (Menyanggah Syubhat Seputar Syirik): Syaikh Muhammad At-Tamimi.
.
Kitab Akidah:
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/lYrmbCMuqJY
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
#Video #kajian #dakwah #Islam #indonesiabertauhid #Videogram #raehanulbahraen #tauhid
#dakwah #islam #sunnah #dakwahsunnah #dakwahislam #dakwahtauhid #indahnyaislam #tauhid #indonesia #videodakwah #ahlusunnah #dakwahsalaf #hijrah #pemudahijrah #muslim #muslimah #kitabtauhid #belajartauhid #aqidahislam #bukutauhid
# BENERKAH DAGING KAMBING MENYEBABKAN HIPERTENSI DAN BERBAHAYA BAGI KESEHATAN
.
Ketika Idhul adha bisa dibilang “daging berlimpah”, dengan kemajuan teknologi informasi menyebar informasi agar hati-hati makan daging (terutama daging kambing) karena bisa menimbulkan penyakit atau membuat beberapa penyakit kambuh dan tambah parah. Benarkah hal ini?
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/I7cO5zbdjBU
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Silahkan save (download di youtube), lalu dengarkan secara offline ketika luang, ketika dikendaraan, perjalanan dll
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira
.
.
#Video #kajian #dakwah #Islam #Videogram #apakahdagingkambingberbahaya #kambingberbahaya #benarkahdagingkambingberbahaya #kolesteroldagingkambing #apakahberbahaya #dagingkambingberbahaya
#apakahdagingkambingberbahaya #apakahkambingberbahaya #apakahmakankambingberbahaya #susukambingberbahaya
#raehanulbahraen #indonesiabertauhid #muslimafiyah #dakwah #islam #sunnah #dakwahsunnah #dakwahislam #dakwahtauhid #indahnyaislam #tauhid #indonesia #videodakwah #ahlusunnah #dakwahsalaf #hijrah #pemudahijrah #muslim #muslimah
# KETIKA GEMBIRA, LUPA KEPADA ALLAH, KITA SUSAH, TIBA-TIBA INGAT ALLAH
.
Saudaraku yang semoga disayangi Allah. Jika anda punya saudara atau kawan, Ia hanya datang pada anda
Di saat susah saja atau sedang butuh bantuan saja, yang selama ini hilang dari peredaran ukhuwah. Bagaimana perasaan anda?
.
Hendaknya jangan jadikan mengingat Allah pilihan terakhir ketika gembira, Namun tiba-tiba menjadi pilihan utama ketika bersedih dan susah.
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/BCwXbznqakc
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
#Video #kajian #dakwah #Islam #indonesiabertauhid #muslimafiyah #Videogram #raehanulbahraen #tauhid
#dakwah #islam #sunnah #dakwahsunnah #dakwahislam #dakwahtauhid #indahnyaislam #tauhid #indonesia #videodakwah #ahlusunnah #dakwahsalaf #hijrah #pemudahijrah #muslim #muslimah #ingatAllah #dzikir #lapang #senang #bahagia
# MASA DEPAN YANG PALING DEPAN ADALAH KEHIDUPAN SETELAH KEMATIAN (AKHIRAT)
.
Kaum muslimin yang semoga disayangi oleh Allah. Seringkali kita memikirkan masa depan kita, bagaimana nanti pekerjaan kita? Menikah dengan siapa? Bagaimana kita memulai rumah tangga, meniti karir dan bagaimana kita menikmati masa tua dengan pensiun yang begitu indah.
.
.
.

SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/e7Zk8ZfWe04
.
Pemateri: Raehanul Bahraen (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Video singkat 1 menit oleh tim @indonesiabertauhidofficial
.
#Video #kajian #dakwah #Islam #indonesiabertauhid #muslimafiyah #Videogram #raehanulbahraen #tauhid
#dakwah #islam #sunnah #dakwahsunnah #dakwahislam #dakwahtauhid #indahnyaislam #tauhid #indonesia #videodakwah #ahlusunnah #dakwahsalaf #hijrah #pemudahijrah #muslim #muslimah #ingatAllah #dzikir #lapang #senang #bahagia #masadepan #akhirat #kehidupanakhirat #kubur #alamkubur
Masih terkait "kelepon" dan dibandingkan dengan kurma yang, sebagian mengira makan kurma itu sunnah, padahal hukum asal makan kurma itu mubah, yang sunnah adalah TATACARA (kaifiyah) YANG SESUAI SUNNAH
.
Contoh lainnya: tidur itu hukum asalnya mubah, tapi TATACARA tidur sesuai sunnah itu lah yang sunnah
.
Kami jelaskan dalil-dalilnya dalam video berikut
.
# MAKAN KURMA HUKUMNYA MUBAH
.
Mengapa hukumnya mubah? Karena kaidah asalnya
.
الأصل في الأطعمة والأشربةالإباحة
.
“Hukum asal makanan dan minuman adalah mubah”
.
Kurma termasuk makanan sehinga hukum asalnya mubah?
Yang sunnah adalah apabila kita makan sesuai dengan tatacara dan sifat yang disunnahkan
.
Misalnya:
Makan kurma ketika berbuka puasa, maka ini sunnah
Makan kurma ketika makan sahur, maka ini sunnah
Atau makan kurma ajwa pada pagi hari sebanyak 7 butir agar terlindung dari racun dan sihir pada hari itu
.
Jadi yang sunnah bukan makan kurmanya, tetapi apabila makan kurma sesuai tatacara, prosedur dan sifat yang sesuai sunnah, inilah yang sunnah
.
.
.
.
SIMAK SELENGKAPNYA DI VIDEO, KLIK:
https://youtu.be/49cWYg90FUU
.

Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Simak video singkat 1-3 menit @raehanul_bahraen
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/c/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira

#Video #kajian #dakwah #Islam #Videogram #Instavideo #Sehat #kajianislam #kurma #kurmaajwa #habbatussauda #madu #thibbunnabawi #makanansunnah
#makananalarasulullah #
#raehanulbahraen #indonesiabertauhid #muslimafiyah
Yuk edukasi terus masyarakat, jangan sampai bukan ahlinya berbicara, gak pernah lihat virusnya, gak pernah melakukan pemeriksaan RT-PCR covid19, gak pernah rawat pasien covid, tiba2 bicara jadi ahlinya dan mengklaim menemukan obat covid19
.
# TIDAK ASAL-ASALAN MENGKLAIM “INI OBATNYA” ATAU “INI TERAPINYA” #
.
Agama Islam mengajarkan agar kita ilmiah dan kritis, sesuatu teori dan praktek itu berdasarkan bukti atau dalil, bukan sekedar klaim semata, apalagi klaim sepihak saja
.
Kita contohkan dalam dunia medis. Seorang tenaga medis atau dokter tidak boleh mengklaim “ini adalah obatnya” atau “ini adalah terapinya” atau “ini metode makan atau diet untuk ini”.
.
Perlu dilihat dahulu atau direview oleh pakar dan ahli yang lainnya, bukan hanya klaim sepihak dari satu sisi saja. Inilah ilmu EBM (Evident Based Medicine atau terapi berdasarkan bukti) yang konsepnya ditemukan oleh Ar-Razi
.
Apabila semua orang bisa mengklaim “ini obatnya” tentu tidak bisa dijamin kebenarannya. Dalam dunia medis, ketika ia mengklaim “ini obatnya” ia harus membuktikan teorinya kepada teman-teman sesama dokter yang berkompeten menilai terapinya tersebut. Para ahli akan menilai terapi yang diklaim tersebut, baik dari caranya, metode penelitiannya dan dampak sekarang dan masa akan datang
.
Hal ini mengingatkan saya kepada beberapa ajaran dan hukum Islam, yang bisa menilai sesama ustadz adalah para ustadz dan yang bisa menilai sesama dokter adalah dokter, bukan masyarakat awam.
.
SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/rVBPqKds1P0
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Simak video singkat 1-3 menit @raehanul_bahraen
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/c/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira

#Video #kajian #Videogram #Instavideo #Sehat #kajianislam #terapi
#klaimsehat #obat #dosis #raehanulbahraen #indonesiabertauhid #dakwah #islam #sunnah #dakwahsunnah #dakwahislam #dakwahtauhid #indahnyaislam #tauhid #indonesia #videodakwah #ahlusunnah #dakwahsalaf #hijrah #pemudahijrah #muslim #muslimah
# BENARKAN WABAH COVID19 SEPERTI FLU BIASA & TIDAK BERBAHAYA?
.

1. Ada yang namanya istilah OTG (orang tanpa gejala) dan manifesitasi klinis pasien covid19 berbeda-beda sesuai dengan daya tahan tubuhnya, memang ada tidak parah dan penyembuhannya hanya terapi simptomatik dan penguatan daya tahan tubuh dengan vitamin dan buah, tetapi ada juga yang parah dan ini cukup banyak di rumah sakit, sampai di pasang ventilator alat bantu napas
.
2. Kenapa di karantina? karena wabah covid sangat mudah menular, kalau anda yang punya daya tahan tubuh bagus mungkin gejalanya tidak parah, tapi kalau yang positif seperti ini jalan-jalan, ketemu banyak orang, ngumpul-ngumpul akan menularkan orang lain dan bisa jadi orang lain itu daya tahan tubuhnya lemah seperti orang tua, anak-anak dan yang punya komorbid
.
.
.

SIMAK SELENGKAPNYA & KLIK VIDEONYA:
https://youtu.be/fHydeHpRuT0
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Simak video singkat 1-3 menit @raehanul_bahraen
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/c/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira

#Video
#kajian
#dakwah
#Islam
#Videogram
#Flu
#covid19
#wabah
#korona