Muslimafiyah.com
21.2K subscribers
3.4K photos
102 videos
12 files
3.85K links
Download Telegram
# MENGAPA ADA OTG PADA INFEKSI COVID19? BAHAYANYA DI MANA?
.
Istilah OTG itu maksusnya cerier, ditubuhnya ada virus, tpi tidak terlalu aktif. Yg OTG kena, lalu menularkan kepada yg rentan di rumah mereka, dipertemuan2 dll. Infeksi virus memang demikian, manifestasi klinis pada setiap orang berbeda2
.
Covid19 memang tidak terlalu berbahaya bagi:
1. Muda & sehat
2. Imun kuat
3. Genetiknya tidak terpengaruh virus

Tetapi bahaya bagi yang:
1. Tua dan ada komorbid
2. Imun lemah atau sedang kecapekan banget
3. Genetiknya mudah dipengaruhi virus (karenanya ada yg muda, sehat, imun kuat tpi meninggal krna covid)

Yang OTG kena, lalu menularkan kepada yang rentan di rumah mereka, di pertemuan2 dll

Mungkin kita ingat dulu ada iklan bahaya virus demam berdarah "keluar darah dari hidung, muntah darah dll"

Itu yang parah

Saya pernah bertemu pasien demam berdarah, masih muda, trombosit rendah, tpi "tanpa gejala", gak terlalu demam, bahkan datang sendiri ke tempat periksa

Istilah OTG itu maksudnya carrier, ditubuhnya ada virus, tpi tidak terlalu aktif, contohnya virus hepatitis B, cukup banyak di Indonesia ini, carier (OTG) hepatitis B
dan mereka menularkan kepada yg lain melalui hubungan seksual atau zina (gejala gak nampak)

Demikian juga HIV, tubuhnya ada virus, tapi gejala tidak nampak di awal2

Sebagian masyarakat kita bahkan ikhwah, tidak percaya dgn OTG (gak masuk akal mereka katanya)
Ditambah dgn bumbu2 konspirasi

Saya pribadi melihat korban-korban yang parah dan meninggal krna covid19 di RS tempat saya bekerja
.
.
.
SIMAK selengkapnya dalam VIDEO SINGKAT, KLIK:
https://youtu.be/nFSCkvB9ALI
.
Pemateri: dr. Raehanul Bahraen, M.Sc, Sp.PK (Alumni ma'had Al-Ilmi Yogyakarta)
.
Silahkan save (download di youtube), lalu dengarkan secara offline ketika luang, ketika dikendaraan, perjalanan dll
.
Silahkan Subscribe juga CHANNEL OFFICIAL YOUTUBE kami:
http://www.youtube.com/c/RaehanulBahraen
.
Jazakumullahu khaira
.
Bagi yang ingin membaca artikel panjang, silahkan klik: https://muslimafiyah.com/bedakan-konspirasi-sains-dan...
#Video
#kajian
#dakwah
#Islam
#covid
#OTG
#konspirasicovid
#OTGtidakmenular
#GejalaOTG
#OTGSembuh