๐NASEHATILAH ORANG YANG BERBUAT DOSA, JANGAN MENGHINANYA!!
(โ) โฑ Al-Imam Ibnu Qayyim al-Jauziyyah rahimahullah berkata:
ุฅู ุชุนููุฑู ูุฃุฎูู ุจุฐูุจูุ ุฃุนุธู ุฅุซู ุงู ู ู ุฐูุจู ูุฃุดุฏ ู ู ู ุนุตูุชู.
โ โSesungguhnya penghinaanmu terhadap saudaramu karena dosa yang dia lakukan
โธ lebih besar dosanya dibandingkan dosa yang dia lakukan
โธ dan lebih buruk dibandingkan maksiatnya.โ
๐[Madarijus Salikin, jilid 1 hlm. 177]
* * *
๐SIFAT ADIL AHLUSSUNNAH
(โ) โฑ Al-'Allamah Muqbil bin Hadi al-Wadi'i rahimahullah berkata:
ููุฃููู ุงูุณููุฉ ูู ุงููุฏูู ูุงูุญูุฏูุซ ููุชูุญุฑูู ุบูุงูุฉ ุงูุชุญุฑู ูููุง ูููุฏุญููู ุฅูุง ููู ู ููุณุชูุญู ุงููุฏุญ ุ ููุง ููุนุฏูููู ุฅูุง ูู ู ูุณุชุญู ุงูุชุนุฏูู
ู ู ุฃุฌู ูุฐุง ุฃูู ูููููู ุงููุงุณ ูุงุนุชูุฏูู ุงููุงุณู ุจุฃููุงููู ุ ูู ู ุฌูุฑุญูู ููู ุงูู ุฌุฑูุญุ ูู ู ุนูุฏูููููู ููู ุงูู ูุนูุฏูููุ ูุฃูููู ููุณ ููู ุฃุบุฑุงุถ
โ โAhlus Sunnah baik yang terdahulu maupun sekarang,
โธ sangatlah ekstra hati-hati dalam memeriksa.
โธ Tidaklah mereka mencela melainkan terhadap orang yang memang berhak dicela
โธ dan tidaklah mereka merekomendasi melainkan kepada orang yang memang berhak direkomendasi.
โป Oleh karena itu, manusia menaruh kepercayaan kepada mereka dan memperhitungkan ucapan-ucapannya.
โธ Maka siapa yang telah mereka jarh, berarti dia telah majruh
โธ dan siapa yang mereka rekomendasi berarti dia telah terekomendasi,
โก karena mereka tidaklah memiliki tujuan-tujuan (tendensi) tertentu.โ
๐[Tuhfatul Mujib, hal. 31]
Url: http://www.alfawaaid.net/2017/10/nasehatilah-orang-yang-berbuat-dosa.html
๐ฎโขโขโขโข|Edisi| @ukhuwahsalaf / www.alfawaaid.net
โช Dari Channel Telegram @ForumSalafy
// Sumber:
(โ) https://goo.gl/Fcs3qv
(โ) https://goo.gl/5KxfmG
โฅ #Manhaj #nasehatilah #jangan_menghinanya #sikap #adil #ahlussunnah #salafiyyin
(โ) โฑ Al-Imam Ibnu Qayyim al-Jauziyyah rahimahullah berkata:
ุฅู ุชุนููุฑู ูุฃุฎูู ุจุฐูุจูุ ุฃุนุธู ุฅุซู ุงู ู ู ุฐูุจู ูุฃุดุฏ ู ู ู ุนุตูุชู.
โ โSesungguhnya penghinaanmu terhadap saudaramu karena dosa yang dia lakukan
โธ lebih besar dosanya dibandingkan dosa yang dia lakukan
โธ dan lebih buruk dibandingkan maksiatnya.โ
๐[Madarijus Salikin, jilid 1 hlm. 177]
* * *
๐SIFAT ADIL AHLUSSUNNAH
(โ) โฑ Al-'Allamah Muqbil bin Hadi al-Wadi'i rahimahullah berkata:
ููุฃููู ุงูุณููุฉ ูู ุงููุฏูู ูุงูุญูุฏูุซ ููุชูุญุฑูู ุบูุงูุฉ ุงูุชุญุฑู ูููุง ูููุฏุญููู ุฅูุง ููู ู ููุณุชูุญู ุงููุฏุญ ุ ููุง ููุนุฏูููู ุฅูุง ูู ู ูุณุชุญู ุงูุชุนุฏูู
ู ู ุฃุฌู ูุฐุง ุฃูู ูููููู ุงููุงุณ ูุงุนุชูุฏูู ุงููุงุณู ุจุฃููุงููู ุ ูู ู ุฌูุฑุญูู ููู ุงูู ุฌุฑูุญุ ูู ู ุนูุฏูููููู ููู ุงูู ูุนูุฏูููุ ูุฃูููู ููุณ ููู ุฃุบุฑุงุถ
โ โAhlus Sunnah baik yang terdahulu maupun sekarang,
โธ sangatlah ekstra hati-hati dalam memeriksa.
โธ Tidaklah mereka mencela melainkan terhadap orang yang memang berhak dicela
โธ dan tidaklah mereka merekomendasi melainkan kepada orang yang memang berhak direkomendasi.
โป Oleh karena itu, manusia menaruh kepercayaan kepada mereka dan memperhitungkan ucapan-ucapannya.
โธ Maka siapa yang telah mereka jarh, berarti dia telah majruh
โธ dan siapa yang mereka rekomendasi berarti dia telah terekomendasi,
โก karena mereka tidaklah memiliki tujuan-tujuan (tendensi) tertentu.โ
๐[Tuhfatul Mujib, hal. 31]
Url: http://www.alfawaaid.net/2017/10/nasehatilah-orang-yang-berbuat-dosa.html
๐ฎโขโขโขโข|Edisi| @ukhuwahsalaf / www.alfawaaid.net
โช Dari Channel Telegram @ForumSalafy
// Sumber:
(โ) https://goo.gl/Fcs3qv
(โ) https://goo.gl/5KxfmG
โฅ #Manhaj #nasehatilah #jangan_menghinanya #sikap #adil #ahlussunnah #salafiyyin
www.alfawaaid.net
Nasehatilah Orang Yang Berbuat Dosa, Jangan Menghinanya!!
alfawaaid.net - Kumpulan al-Fawaaid as-Salafiyyah