Salafy Lumajang
1.54K subscribers
3.64K photos
340 videos
423 files
10.9K links
Forum Salafy Lumajang di bawah bimbingan:
✒️ Al Ustadz Arif Madiun حفظه الله
✒️ Al Ustadz Ahmad Alfian حفظه الله
Download Telegram
(13) Huququl Aulad alal Aba wal Ummahat
Al-Ustadz Muhammad Noer حفظه الله
📀 Audio Ta'lim Jum'at
📆 13 Jumadal Ula 1446
15 November 2024
📍 Di Masjid Aisyah, Pulo

🎙️ Al-Ustadz Muhammad Noer حفظه الله
📗 Huququl Aulad alal Aba wal Ummahat
📖 Pembahasan pada pertemuan ke-13:
• (2) Hak-hak anak setelah lahir:
- Lima poin penting dalam pendidikan anak:
a) Menanamkan aqidah yang benar pada diri anak
b) Memotivasi untuk berbuat baik
c) Berteman dengan orang-orang baik
d) Memperingatkan mereka dari keburukan & dari pertemanan dengan orang jahat
e) Membiasakan mereka untuk shalat.
- Bimbingan Rasulullah ﷺ dalam mendidik anak untuk shalat:
a) Menyuruh anak shalat ketika usia 7 tahun
b) Memukul anak jika tidak mau shalat di usia 10 tahun
c) Memisahkan tempat tidur mereka.
- Membiasakan anak pada kebaikan & kebenaran. Tidak boleh membiarkan anak melakukan yang haram meskipun anak belum baligh & mukallaf, karena kelak akan menjadi kebiasaan yang sulit dihentikan.
- Batasan memukul anak yang tidak mau shalat.

🔃 💽 Audio pertemuan sebelumnya:
t.me/salafylumajang/22948

📝 Info Ta'lim Ahad Sore

🎙️ Pemateri:

Ustadz Abu Ja'far حفظه الله

📖 Materi:
Syarhus Sunnah Lil Imam al-Barbahari رحمه الله

Waktu dan Tempat:
📆 Ahad, 15 Jumadal Ula 1446
17 November 2024
15.30 - 16.30 WIB
📍 Di Madrasah Banin Curahjero
🪑 Khusus Laki-laki

📡 Live Streaming:
• Radio Salafy Lumajang di aplikasi Manhajul Anbiya
• Channel Telegram
https://t.me/salafylumajang

Bi'idznillah

─━─━─━•━─━─━─
🖋️ Majelis Ta'lim Utsman bin Affan Lumajang
Live stream started
Live stream finished (21 minutes)
Live stream started
📡 📶 LIVE

🎙️ Al-Ustadz Abu Ja'far حفظه الله

Pertemuan ke-25
📗 Syarhus Sunnah Lil Imam al-Barbahari

📍 Bertempat di Madrasah Banin Curahjero, Lumajang

Simak di:
bit.ly/RadioSalafyLumajang
manhajulanbiya.com
t.me/salafylumajang?livestream
Live stream finished (53 minutes)
(25) Syarhus Sunnah Lil Imam al-Barbahari
Ustadz Abu Ja'far حفظه الله
📀 Audio Ta'lim Ahad
📆 15 Jumadal Ula 1446
17 November 2024
📍 Madrasah Banin Curahjero

🎙️ Ustadz Abu Ja'far حفظه الله
📗 Syarhus Sunnah Lil Imam al-Barbahari
📖 Pembahasan pada pertemuan ke-25:
• (40) Termasuk sunnah menyalatkan jenazah orang Muslim yang meninggal karena dirajam, pezina laki-laki, pezina perempuan, orang yang bunuh diri, pemabuk, dan yang semisal dengan mereka.
• (41) Seorang Muslim tidak dinyatakan keluar dari Islam hingga ia telah nyata menolak sebagian ayat al-Quran atau mengingkari sebagian hadits Rasulullah ﷺ atau menyembelih untuk selain Allah atau shalat untuk selain Allah; apabila ada yang melakukan sebagian perkara tersebut, maka wajib bagimu mengeluarkannya dari Islam. Namun, jika tidak melakukan salah satu perkara di atas, maka ia tetap seorang Mukmin dan Muslim secara sebutan, bukan secara hakikat.
• (42) Sikap yang benar bagi seorang Muslim terhadap hadits Rasulullah ﷺ yang tidak mampu dicerna akal.

🔃 💽 Audio pertemuan sebelumnya:
t.me/salafylumajang/23022

📣 Info Ta'lim Senin Sore

🗒️ Materi:
Fiqh Jual Beli dari Kitab Manhajus Salikin

🖇️ ⬇️ Slide PDF ⬇️:
t.me/salafylumajang/23119

🎙️ Pemateri:
Al-Ustadz Abu Utsman Kharisman حفظه الله

Waktu dan Tempat:
🗓️ Senin, 16 Jumadal Ula 1446
(18 November 2024)
16.00 WIB - Selesai
📍 Muslimin bertempat di Masjid Aisyah
🛋️ Muslimah bertempat di Aula Ummahat

📡 Live Streaming:
• Radio Salafy Lumajang di aplikasi Manhajul Anbiya
• Channel Telegram
t.me/salafylumajang

Bi'idznillah

─━─━─━•━─━─━─
🗝️ Takmir Masjid Ummul Mukminin Aisyah radhiyallahu 'anha, Pulo
🖋️ Majelis Ta'lim Utsman bin Affan Lumajang
This media is not supported in your browser
VIEW IN TELEGRAM
◈ مقطع فيديو:
📹 سلسلة الأجوبة المشتهرة على أسئلة كتاب البيع من «التذكرة»

١٨٧- حكم خروج المرأة وفيها رائحة طيبة بسبب الصابون؟

🎤لفضيلة الشيخ د. عرفات بن حسن المحمدي حفظه الله تعالى

ء•┈┈┈┈•✿❁✿•┈┈┈┈•ء
📌 مقتطف من أجوبة الشيخ عرفات في شرحه على كتاب البيع من «التذكرة في الفقه الشافعي» للحافظ ابن الملقن رحمه الله
في دورة الإمام المُزَنِي السلفية الإندونيسية الثالثة ١٤٤٦ ه‍ ✿

https://t.me/daurahimamalmuzani/3823
HUKUM KELUARNYA SEORANG MUSLIMAH DALAM KEADAAN WANGI SEMERBAK DISEBABKAN PEMAKAIAN SABUN

📑Soal: Apa hukum keluarnya wanita dalam keadaan wangi semerbak karena pemakaian sabun?

🎙️Syaikh Arafat al Muhammady hafizhahullah

Tidak boleh. Karena hikmahnya: bau wangi semerbak tersebut tercium oleh pria asing. Baik wangi semerbak tersebut dari sabun, minyak wangi, atau dari pewangi maupun bukan dari pewangi. Selama baunya wangi semerbak maka tidak boleh sampai tercium pria asing.

🚨Wajib atas seorang muslimah untuk waspada. Jangan sampai dia keluar dari rumahnya kecuali telah menghilangkan bau wangi semerbak dari dirinya baik dari sabun atau selainnya.

📝 Apa hikmahnya? Hikmahnya adalah terciumnya bau enak dan  harum semerbak ke hidung pria asing sehingga pria tersebut terfitnah. Dan menjadi sebab terjadinya fitnah.



🔅Ayo bergabung dan bagikan!!!
🔰https://t.me/salafylumajang
Live stream started
📡 📶 LIVE

🎙 Al-Ustadz Abu Utsman Kharisman حفظه الله

Pertemuan ke-10
🗒 Fiqh Jual Beli dari Kitab Manhajus Salikin
📌 Bab Utang Piutang

📍 Bertempat di Masjid Aisyah radhiyallahu 'anha, Pulo, Lumajang

Simak di:
bit.ly/RadioSalafyLumajang
manhajulanbiya.com
t.me/salafylumajang?livestream

🖇️ ⬇️ Materi kajian (slide PDF):
t.me/salafylumajang/23119
Live stream finished (1 hour)
(10) Fiqh Jual Beli dari Kitab Manhajus Salikin
Al-Ustadz Abu Utsman Kharisman حفظه الله
📀 Audio Ta'lim Senin
🗓️ 16 Jumadal Ula 1446
18 November 2024
📍 Masjid Aisyah, Pulo

🎙️ Al-Ustadz Abu Utsman Kharisman حفظه الله
📜 Fiqh Jual Beli dari Kitab Manhajus Salikin
📖 Pertemuan ke-10, materi pembahasan:
Bab Utang Piutang

• Keutamaan memberi keringanan atau menggugurkan tanggungan utang orang lain
• Kewajiban pihak yang memiliki utang untuk membayar utangnya sesuai kesepakatan
• Pembayaran utang adalah termasuk bagian yang diprioritaskan
• Nasihat dalam hadits Nabi maupun ucapan Sahabat untuk tidak bermudah-mudahan berutang
• Doa yang diajarkan Nabi untuk orang yang terlilit utang.

💬 Disertai tanya jawab.

🖇️ Slide PDF ⬇️:
t.me/salafylumajang/23119

🔃 💽 Audio pertemuan sebelumnya:
t.me/salafylumajang/23023