Изображение
Dua makanan tradisional Indonesia, Rawon dan Soto Betawi masuk dalam 3 besar daftar sup atau makanan berkuah terbaik di dunia per Agustus 2024. Daftar ini dirilis oleh media yang menyoroti makanan tradisional dari seluruh dunia, TasteAtlas.Rawon berada pada posisi kedua dengan penilaian 4,7/5. Dengan nilai yang sama, Soto Betawi berada pada urutan ketiga. Sementara itu, posisi teratas diisi oleh makanan khas Paraguay, Bori-bori, dengan nilai 4,8/5.Apa makanan kuah favoritmu, Guys? 😉 #thedigipreneur #beritaterbaru #beritaviral #beritaonlineterkini #beritaindonesia #beritaluarnegeri #beritainternasional #rawon #rawondaging #sotoayam #soto #sotobetawi #makananberkuah #makananberkualitas #makananberkuahenak #makananberkuahlezat
Dua makanan tradisional Indonesia, Rawon dan Soto Betawi masuk dalam 3 besar daftar sup atau makanan berkuah terbaik di dunia per Agustus 2024. Daftar ini dirilis oleh media yang menyoroti makanan tradisional dari seluruh dunia, TasteAtlas.Rawon berada pada posisi kedua dengan penilaian 4,7/5. Dengan nilai yang sama, Soto Betawi berada pada urutan ketiga. Sementara itu, posisi teratas diisi oleh makanan khas Paraguay, Bori-bori, dengan nilai 4,8/5.Apa makanan kuah favoritmu, Guys? 😉 #thedigipreneur #beritaterbaru #beritaviral #beritaonlineterkini #beritaindonesia #beritaluarnegeri #beritainternasional #rawon #rawondaging #sotoayam #soto #sotobetawi #makananberkuah #makananberkualitas #makananberkuahenak #makananberkuahlezat