Изображение
Data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan jumlah pengangguran di Provinsi Banten mencapai 424,69 ribu orang per Februari 2024. Jumlah tersebut sebenarnya turun 61.666 orang dibandingkan periode yang sama tahun lalu.Namun, dengan jumlah tersebut, maka tingkat pengangguran mencapai 7.02%, jauh di atas angka nasional yakni 4,82% per akhir Februari 2024.Lalu, apa yang menyebabkan jumlah pengangguran di Banten sangat tinggi?1. Pertumbuhan ekonomi yang rendahEkonomi Banten hanya tumbuh 4,51% (year on year/yoy) pada kuartal I-2024. Pertumbuhan jauh di bawah nasional yang mencapai 5,11%.2. Banyaknya relokasi pabrikGelombang relokasi pabrik mulai terasa pasca pandemi Covid-19.#thedigipreneur #badanpusatstatistik #pengangguran #orangnganggur #tidakadakerjaan #jawabarat #banten #pengangguranjawabarat #tingkatpengangguran #beritaterkini #beritaekonomi #ekonomirakyat #covid19 #karyawanpabrik #pegawaipabrik #pabrik #PertumbuhanEkonomi
Data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan jumlah pengangguran di Provinsi Banten mencapai 424,69 ribu orang per Februari 2024. Jumlah tersebut sebenarnya turun 61.666 orang dibandingkan periode yang sama tahun lalu.Namun, dengan jumlah tersebut, maka tingkat pengangguran mencapai 7.02%, jauh di atas angka nasional yakni 4,82% per akhir Februari 2024.Lalu, apa yang menyebabkan jumlah pengangguran di Banten sangat tinggi?1. Pertumbuhan ekonomi yang rendahEkonomi Banten hanya tumbuh 4,51% (year on year/yoy) pada kuartal I-2024. Pertumbuhan jauh di bawah nasional yang mencapai 5,11%.2. Banyaknya relokasi pabrikGelombang relokasi pabrik mulai terasa pasca pandemi Covid-19.#thedigipreneur #badanpusatstatistik #pengangguran #orangnganggur #tidakadakerjaan #jawabarat #banten #pengangguranjawabarat #tingkatpengangguran #beritaterkini #beritaekonomi #ekonomirakyat #covid19 #karyawanpabrik #pegawaipabrik #pabrik #PertumbuhanEkonomi