╔📚🌙●●● ════════════╗
𝐅 𝐀 𝐄 𝐃 𝐀 𝐇 𝐌 𝐀 𝐋 𝐀 𝐌
╚════════════ ●●●🌙📚╝
🌼💍🔐🏆 EMPAT KESEMPATAN EMAS BAGI ORANG YANG SEDANG BERPUASA
▫️▫️▫️
Asy-Syaikh Muhammad al-'Utsaimin rahimahullah mengatakan,
واستكثروا في شهر رمضان من أربع خصال اثنتان ترضون بهما ربكم، واثنتان لا غنى لكم عنها، فأما اللتان ترضون بهما ربكم، فشهادة أن لا إله إلا الله، والاستغفار، وأما اللتان لا غنى لكم عنهما، فتسألون الله الجنة، وتستعيذون به من النار، واحرصوا على الدعاء عند الإفطار، فإن في الحديث أن للصائم عند فطره دعوة لا ترد.
"Perbanyaklah di bulan Ramadan ini 4 perkara, yang mana dengan 2 perkara di antaranya Rabb kalian akan ridho, sedangkan 2 perkara lagi pasti kalian sangat membutuhkannya.
Adapun 2 perkara yang diridhoi oleh Rabb kalian adalah:
① Syahadat Laa ilaaha illallah, dan:
② Istighfar.
Adapun 2 perkara yang kalian sendiri sangat membutuhkannya adalah:
③ Kalian meminta kepada Allah surga, dan:
④ Meminta perlindungan dengan Allah dari api neraka.
Semangatlah untuk berdoa ketika berbuka, karena sesungguhnya dalam sebuah hadits (dijelaskan) bahwasannya orang yang berpuasa itu memiliki doa yang tidak ditolak ketika ia berbuka."
✒️ [Adh-Dhiyā-ul Lāmi', 2/166]
📝 Alih Bahasa:
Al-Ustadz Abu Ibrahim حفظـہ اللـہ
▫️▫️▫️
#kesempatanemas #puasa
© 𝐆𝐚𝐛𝐮𝐧𝐠 𝐂𝐡𝐚𝐧𝐧𝐞𝐥
http://t.me/ponpes_assunnah_batu
𝐅 𝐀 𝐄 𝐃 𝐀 𝐇 𝐌 𝐀 𝐋 𝐀 𝐌
╚════════════ ●●●🌙📚╝
🌼💍🔐🏆 EMPAT KESEMPATAN EMAS BAGI ORANG YANG SEDANG BERPUASA
▫️▫️▫️
Asy-Syaikh Muhammad al-'Utsaimin rahimahullah mengatakan,
واستكثروا في شهر رمضان من أربع خصال اثنتان ترضون بهما ربكم، واثنتان لا غنى لكم عنها، فأما اللتان ترضون بهما ربكم، فشهادة أن لا إله إلا الله، والاستغفار، وأما اللتان لا غنى لكم عنهما، فتسألون الله الجنة، وتستعيذون به من النار، واحرصوا على الدعاء عند الإفطار، فإن في الحديث أن للصائم عند فطره دعوة لا ترد.
"Perbanyaklah di bulan Ramadan ini 4 perkara, yang mana dengan 2 perkara di antaranya Rabb kalian akan ridho, sedangkan 2 perkara lagi pasti kalian sangat membutuhkannya.
Adapun 2 perkara yang diridhoi oleh Rabb kalian adalah:
① Syahadat Laa ilaaha illallah, dan:
② Istighfar.
Adapun 2 perkara yang kalian sendiri sangat membutuhkannya adalah:
③ Kalian meminta kepada Allah surga, dan:
④ Meminta perlindungan dengan Allah dari api neraka.
Semangatlah untuk berdoa ketika berbuka, karena sesungguhnya dalam sebuah hadits (dijelaskan) bahwasannya orang yang berpuasa itu memiliki doa yang tidak ditolak ketika ia berbuka."
✒️ [Adh-Dhiyā-ul Lāmi', 2/166]
📝 Alih Bahasa:
Al-Ustadz Abu Ibrahim حفظـہ اللـہ
▫️▫️▫️
#kesempatanemas #puasa
© 𝐆𝐚𝐛𝐮𝐧𝐠 𝐂𝐡𝐚𝐧𝐧𝐞𝐥
http://t.me/ponpes_assunnah_batu
Telegram
PONPES ASSUNNAH BATU
Channel Resmi Mahad As Sunnah Batu Jawa Timur, di bawah bimbingan Asatidzah Mahad As Sunnah, Al Ustadz Usamah Faishal Mahri hafidzahullah, Al Ustadz Abdusshamad Bawazier hafidzahullah, dan Al Ustadz Ahmad Khadim hafidzahullah