Nisaa` As-Sunnah
24.1K subscribers
4.43K photos
335 videos
63 files
13.6K links
🌹 Membentuk Pribadi Wanita Shalihah sebagai Perhiasan Dunia Terindah 🌹
❁ Penasihat: Al-Ustadz Usamah Faishal Mahri, Lc hafizhahullah
❁ Pembimbing: Al-Ustadzah Ummu Abdillah Ali Bahmid hafizhahallah
Download Telegram
SELISIHILAH YAHUDI KETIKA MENUNAIKAN PUASA ASYURA

#puasa #asyura

http://t.me/GaleriPosterNisa
http://t.me/NisaaAssunnah
AMALAN SELAIN PUASA DI HARI ASYURA ADALAH BID'AH

#bidah #puasa #asyura

http://t.me/GaleriPosterNisa
http://t.me/NisaaAssunnah
▫️HADITS KETIGA PULUH SEMBILAN ~ SYARH NO. 9
🍶MAKAN DAN MINUM KARENA LUPA TIDAK MEMBATALKAN
PUASA

#lupa #puasa #makan #minum

http://t.me/GaleriPosterNisa
http://t.me/NisaaAssunnah
🟢 MENINGGAL SEBELUM MENGQADHA PUASA YANG DITINGGALKAN

#puasa #qadha

http://t.me/GaleriPosterNisa
http://t.me/NisaaAssunnah
Media is too big
VIEW IN TELEGRAM
💽🎥  PERBANYAK DOA SAAT BERPUASA
🎙️ Al-Ustadz Usamah Mahri, Lc hafizhahullah

#doa #puasa

http://t.me/GaleriPosterNisa
http://t.me/NisaaAssunnah
https://t.me/nisaaassunnah


*‌*🏘🛠 BAGAIMANA BERPUASANYA PARA PEKERJA BERAT?**


Syaikh Abdul Aziz bin Abdillah bin Baaz rahimahullah mengatakan :

Para pekerja berat tetap masuk dalam keumuman para mukallaf, dia tidak termasuk golongan orang sakit dan musafir.
Dia wajib untuk berniat puasa di malam hari, dan pada pagi harinya dia harus tetap berpuasa.

Barangsiapa karena darurat terpaksa berbuka di siang hari, maka boleh baginya untuk berbuka sekedar mencegah bahaya yang dialami.

Setelah itu dia wajib menahan diri dari makan dan minum, dan wajib mengganti puasanya di hari yang pas.

Barangsiapa yang tidak mengalami keadaan darurat maka dia wajib melanjutkan berpuasa.

📑 Majmu’ Al-Fatawa 15/246

#puasa #musafir #pekerjaberat

|| Grup Whatsap Ma’had Ar-Ridhwan Poso

💽||_Join chanel telegram
http://telegram.me/ahlussunnahposo

🌏||_Kunjungi : https://mahad-arridhwan.com/5948/

🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁

•┈┈┈┈•✿❁•••❁✿•┈┈┈┈•
✍🏻 Diposting ulang hari Kamis, 04 Ramadhan 1445 H / 14 Maret 2024 M
📱 http://t.me/nisaaassunnah
🌐 http://www.nisaa-assunnah.com

🎀 Nisaa` As-Sunnah 🎀
🤲🏻 ISTIGHFAR DI SAAT PUASA DAN BERBUKA TERMASUK SEBAB TERBESAR UNTUK MENDAPATKAN AMPUNAN

#istighfar #puasa #berbuka #doa

http://t.me/GaleriPosterNisa
http://t.me/NisaaAssunnah
This media is not supported in your browser
VIEW IN TELEGRAM
💽🎥 WAJIB MENJAWAB ADZAN KETIKA BERBUKA
🎙️Al-Ustadz Usamah Mahri, Lc hafizhahullah (Durasi 1:36)

#puasa #berbuka #adzan

http://t.me/GaleriPosterNisa
http://t.me/NisaaAssunnah
🍃🌙●●● ═════════╗
   𝐅 𝐀 𝐄 𝐃 𝐀 𝐇   𝐌 𝐀 𝐋 𝐀 𝐌
╚═════════ ●●●🌙🍃


📦📑🍽️ BESARNYA PAHALA PUASA RAMADHAN


🎙️ Ibrahim an-Nakho'i rahimahullah berkata,

"صومُ يومٍ من رَمَضَانَ أفضَلُ مِن ألفِ يومٍ."

"Puasa sehari pada bulan Ramadhan lebih utama daripada puasa seribu hari (pada bulan yang lainnya)."

📓 Lathoiful Ma'arif 286

#faedah #puasa

https://salafytemanggung.com

https://t.me/KajianIslamTemanggung

•┈┈┈┈•✿❁•••❁✿•┈┈┈┈•
✍🏻 Diposting ulang hari Jum'at, 12 Ramadhan 1445 H / 22 Maret 2024 M
📱 http://t.me/nisaaassunnah
🌐 http://www.nisaa-assunnah.com

🎀 Nisaa` As-Sunnah 🎀
https://t.me/nisaaassunnah


*‌*🍱🚦📚 SEORANG YANG SAKIT YANG TIADA HARAPAN SEMBUH, BAGAIMANA CARA MEMBAYAR FIDYAHNYA?**


Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin rahimahullah

Pertanyaan :

Ada seorang yang sakit tiada harapan sembuh lagi dia tidak mampu berpuasa, bagaimana hukumnya?

Berikan kami fatwa, semoga Allah membalas anda segala kebaikan.

Jawaban :

Seorang yang sakit yang tiada harapan sembuh itu tidak wajib berpuasa, karena dia tidak mampu. Akan tetapi dia wajib melakukan gantinya puasa, yaitu memberi makan setiap hari yang dia tinggalkan satu orang miskin ini, hal ini jika dia berakal dan baligh.

Cara memberi makan ada dua cara :

1️⃣ Yang pertama : dia membuat makanan siap santap untuk makan malam, lalu dia mengundang para fakir miskin sejumlah hari yang dia tinggalkan (tidak berpuasa). Hal ini seperti yang dilakukan Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu dahulu. Beliau melakukan hal itu ketika beliau sudah tua.

2️⃣ Cara yang kedua : dia membagikan dalam bentuk bahan makanan mentah, seperti gandum atau beras, seukuran satu mud berupa gandum atau beras. Itu ditakar dengan ukuran mud Nabi ﷺ, yaitu 1/4 sho’. Satu sho’ itu setara 2,040 kg, maka satu mud itu seukuran 0,510 kg.

Seorang memberi makan beras atau gandum seukuran ini. Dan kalau bisa ditambah daging untuk lauknya.

📑 Majmu Al-Fatawa 19/110

#fidyah #Puasa #sho#mud

|| Grup Whatsap Ma’had Ar-Ridhwan Poso

💽||_Join chanel telegram

http://telegram.me/ahlussunnahposo
https://mahad-arridhwan.com/6878/

•┈┈┈┈•✿❁•••❁✿•┈┈┈┈•
✍🏻 Diposting ulang hari Ahad, 14 Ramadhan 1445 H / 24 Maret 2024 M
📱 http://t.me/nisaaassunnah
🌐 http://www.nisaa-assunnah.com

🎀 Nisaa` As-Sunnah 🎀
https://t.me/nisaaassunnah


🌤🚦🏘 ORANG YANG BERBUKA KARENA UDZUR, JANGAN MAKAN DAN MINUM DI TEMPAT UMUM


Syaikh Abdul Aziz bin Abdillah bin Baaz rahimahullah

Barang siapa berbuka karena udzur, hendaknya dia makan dan minum sembunyi-sembunyi.
Seperti seorang musafir yg tidak diketahui kalau dia sedang musafir, atau seorang wanita haid yang tidak diketahui kalau dia haid, maka hendaknya ia makan dan minumnya secara sembunyi-sembunyi, agar tidak dituduh dirinya menggampangkan perintah Allah.

Adapun jika dia berada bersama kaum yang tahu kalau dirinya musafir, atau diantara sekumpulan wanita yang tahu kalau dirinya haid, maka tidak mengapa makan dan minum di tengah mereka, karena sudah tahu keadaannya.

📑 Fatawa Nur ala Ad-Darbi 16/18

#udzur #puasa #makan #minum

|| Grup Whatsap Ma’had Ar-Ridhwan Poso

💽||_Join chanel telegram
http://telegram.me/ahlussunnahposo

🌏||_Kunjungi : https://mahad-arridhwan.com/6892/

•┈┈┈┈•✿❁•••❁✿•┈┈┈┈•
✍🏻 Diposting ulang hari Rabu, 17 Ramadhan 1445 H / 27 Maret 2024 M
📱 http://t.me/nisaaassunnah
🌐 http://www.nisaa-assunnah.com

🎀 Nisaa` As-Sunnah 🎀
https://t.me/nisaaassunnah


🔈💰⚠️ KETIKA ZAKAT FITRAH DENGAN UANG DIANGGAP LEBIH UTAMA


Asy Syaikh al Albani rahimahullah berkata,

▪️ Ketika ada seseorang yang berkata;

‼️ 'Tidak. Kami akan mengeluarkan zakat fitrah dengan uang (senilai harga 1 sha' bahan pokok). Karena yang demikian lebih bermanfaat bagi orang miskin.'

Anggapan yang demikian keliru dari dua sudut pandang;

1️⃣ Pertama; Cara yang demikian tidak sesuai dengan dalil. Padahal, masalah penyaluran zakat fitrah tatacaranya harus sesuai dengan dalil.

▫️ Ini sisi keliru pertama yang tergolong paling ringan.

2️⃣ Kedua; Sudut pandang yang kedua ini sangat fatal sekali, karena konsekwensi dari ucapan ini adalah menganggap bahwa Sang Pembuat syariat Yang Maha Bijaksana -yaitu Allah Rabb semesta Alam- ketika memerintahkan kepada Nabi-Nya yang mulia tentang kewajiban bagi umatnya membayar zakat fitrah dalam bentuk makanan pokok seberat 1 sha', saat itu Allah tidak mengerti mana yang lebih bermanfaat bagi kaum fakir miskin dibandingkan mereka yang menganggap zakat fitrah dengan uang lebih utama

ﺣﻴﻨﻤﺎ ﻳﺄﺗﻲ ﺇﻧﺴﺎﻥ ﻭﻳﻘﻮﻝ : ﻻ !! ﻧﺨﺮﺝ ﺍﻟﻘﻴﻤﺔ ﻫﺬﺍ ﺃﻧﻔﻊ ﻟﻠﻔﻘﻴﺮ ﻫﺬﺍ ﻳﺨﻄﺊ ﻣﺮﺗﻴﻦ :
ﺍﻟﻤﺮﺓ_ﺍﻷﻭﻟﻰ : ﺃﻧﻪ ﺧﺎﻟﻒ ﺍﻟﻨﺺ ، ﻭﺍﻟﻘﻀﻴﺔ ﺗﻌﺒُّﺪﻳﺔ ، ﻫﺬﺍ ﺃﻗﻞ ﻣﺎ ﻳﻘﺎﻝ .
ﻟﻜﻦ اﻟﻨﺎﺣﻴﺔ_ﺍﻟﺜﺎﻧﻴﺔ ﺧﻄﻴﺮﺓ ﺟﺪﺍً ؛ ﻷﻧﻬﺎ ﺗﻌﻨﻲ ﺃﻥ ﺍﻟﺸﺎﺭِﻉ ﺍﻟﺤﻜﻴﻢ - ﺃﻻ ﻭﻫﻮ ﺭﺏ ﺍﻟﻌﺎﻟﻤﻴﻦ - ﺣﻴﻨﻤﺎ ﺃﻭﺣﻰ ﺇﻟﻰ ﻧﺒﻴﻪ ﺍﻟﻜﺮﻳﻢ ﺃﻥ ﻳﻔﺮﺽ ﻋﻠﻰ ﺍﻷﻣﺔ ﺇﻃﻌﺎﻡ ﺻﺎﻉ ﻣﻦ ﻫﺬﻩ ﺍﻷﻃﻌﻤﺔ ﻟﻢ ﻳﻜﻦ ﻳﻌﺮﻑ ﻣﺼﻠﺤﺔ ﺍﻟﻔﻘﺮﺍﺀ ﻭﺍﻟﻤﺴﺎﻛﻴﻦ ﻛﻤﺎ ﻋﺮﻓﻬﺎ ﻫﺆﻻﺀ ﺍﻟﺬﻳﻦ ﻳﺰﻋﻤﻮﻥ ﺑﺄﻥ ﺇﺧﺮﺍﺝ ﺍﻟﻘﻴﻤﺔ ﺃﻓﻀﻞ .
[ ﺳﻠﺴﻠﺔ_ﺍﻟﻬﺪﻯ_ﻭﺍﻟﻨﻮﺭ/ ﺷﺮﻳﻂ :📼 ٢٧٤ د ١٨ ثا ١٢ ]

🌐 Sumber: Silsilatul Huda Wan Nur kaset ke-274

#Fawaidumum #puasa #zakat #shaum

https://t.me/warisansalaf
http://www.warisansalaf.com

•┈┈┈┈•✿❁•••❁✿•┈┈┈┈•
✍🏻 Diposting ulang hari Senin, 22 Ramadhan 1445 H / 01 April 2024 M
📱 http://t.me/nisaaassunnah
🌐 http://www.nisaa-assunnah.com

🎀 Nisaa` As-Sunnah 🎀
🌻[REVISI] PUASA SATU TAHUN SEMPURNA
(
Puasa Ramadhan + Puasa 6 Hari di Bulan Syawal)

#puasa #ramadhan #syawal

http://t.me/GaleriPosterNisa
http://t.me/NisaaAssunnah
🌼 PUASA ARAFAH YUK!

B E S O K

AHAD, 09 Dzulhijjah 1445 H / 16 Juni 2024 M

#puasa #arafah

http://t.me/GaleriPosterNisa
http://t.me/nisaaassunnah
▪️MATAN HADITS KEEMPAT ~ SYARH NO. 5
🪻 FADHILAH BAGI ORANG YANG BIASA
PUASA SUNNAH

#pahala #ibadah #puasa

http://t.me/GaleriPosterNisa
http://t.me/nisaaassunnah