KajianIslamTemanggung
22.1K subscribers
2.3K photos
128 videos
8 files
12K links
๐Ÿ“š Penuhi dunia dengan ilmu dan amal

๐Ÿ“ง Email: kajianislamtemanggung@gmail.com

Tim Admin KIT (dibawah bimbingan Asatidzah Temanggung)

๐Ÿ“ฒ Kritik, saran atau pertanyaan,
Ikhwan 085228006512
Akhwat 082143102897
Download Telegram
โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•

๐Ÿƒ PETUAH ULAMA ๐Ÿƒ

โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•

๐ŸŒฑ๐Ÿ˜๐Ÿ’ฏ CARILAH KERIDHOAN SUAMI WAHAI ISTRIKU

๐Ÿ’ฌ Ibnul Jauzi rahimahullah berkata,

ูŠู†ุจุบูŠ ู„ู„ู…ุฑุฃุฉ ุงู„ุนุงู‚ู„ุฉ ุฅุฐุง ูˆุฌุฏุช ุฒูˆุฌุง ุตุงู„ุญุง ูŠู„ุงุฆู…ู‡ุง ุฃู† ุชุฌุชู‡ุฏ ููŠ ู…ุฑุถุงุชู‡ุŒูˆุชุฌุชู†ุจ ูƒู„ ู…ุง ูŠุคุฐูŠู‡

"Seorang wanita yang cerdas jika telah mendapatkan seorang suami shalih yang sejalan dengannya, hendaknya dia bersungguh-sungguh untuk membuatnya ridha dan menjauhi segala hal yang bisa menyakiti suaminya tersebut."

โœ Ahkamun Nisa 32

#petuahulama #ridho #suami #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

โœ๐ŸปWhatsApp
โ“€โ‘ โ“‰โ’ถ๐ŸŒโ“ˆโ’ถโ“‰โ“Š
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•

๐Ÿ“œ FATWA ULAMA ๐Ÿ“œ

โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•โ•

๐Ÿ“ข๐Ÿคฒ๐Ÿป๐Ÿ  SAAT SUAMI SHALAT BERSAMA ISTRI DI RUMAH

Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah mengatakan,

ุฃู…ุง ุงู„ู…ุฑุฃุฉ ุชูƒูˆู† ุฎู„ูู‡ ูˆู„ูˆ ุฃู†ู‡ุง ุฒูˆุฌุชู‡ุ› ู„ุฃู† ุงู„ู†ุจูŠ ๏ทบ ู„ู…ุง ุตู„ู‰ ููŠ ุจูŠุช ุฃู†ุณ ุตู„ุงุฉ ุงู„ุถุญู‰ ุฌุนู„ ุฃู†ุณ ุนู† ูŠู…ูŠู†ู‡ ูˆุฌุนู„ ุงู„ู…ุฑุฃุฉ ุฎู„ูู‡ู…ุŒ ูˆููŠ ุงู„ู„ูุธ ุงู„ุขุฎุฑ: ุตู„ู‰ ุจู€ุฃู†ุณ ูˆุงู„ูŠุชูŠู… ูˆุฌุนู„ู‡ู…ุง ุฎู„ูู‡ ูˆุฌุนู„ ุงู„ู…ุฑุฃุฉ ุฎู„ูู‡ู…ุง ูˆู‡ูŠ ุฌุฏุฉ ุฃู†ุณ .
ูุงู„ู…ู‚ุตูˆุฏ ุฃู† ุงู„ู…ุฑุฃุฉ ูˆุฅู† ูƒุงู†ุช ุฒูˆุฌุฉู‹ ุฃูˆ ุฃู…ุงู‹ ุฃูˆ ุฃุฎุชุงู‹ ู„ุง ุชุตู ู…ุน ุงู„ุฑุฌู„ ูˆู„ูƒู† ุชูƒูˆู† ุฎู„ูู‡ุŒ

"Adapun wanita, maka dia berada di belakang seorang lelaki meskipun dia adalah istrinya.

Karena dahulu Nabi ๏ทบ ketika shalat Dhuha di rumahnya Anas, beliau pun memposisikan Anas di sebelah kanannya dan wanita di belakang mereka.

Dalam lafadz yang lain disebutkan bahwa beliau shalat bersama Anas dan anak yatim lantas Rasulullah menempatkan keduanya di belakang beliau dan neneknya Anas di belakang keduanya.

Maka maksudnya di sini bahwa seorang wanita meskipun statusnya sebagai istri, ibu atau saudara perempuan, maka dia tidak menduduki shaf bersama laki-laki (sejajar) namun dia berada di belakangnya."

๐Ÿ–ฅ๏ธ Situs Resmi Syaikh bin Baz rahimahullah

#fatwaulama #sholat #istri #suami #dirumah

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

โœ๐ŸปWhatsApp
โ“€โ‘ โ“‰โ’ถ๐ŸŒโ“ˆโ’ถโ“‰โ“Š
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
โœ…โ˜•๐Ÿ’ฏ MEMBERI MINUM KEPADA ISTRI BERPAHALA

๐Ÿ’ฌ Dari Al-'Irbadh bin Saariyah beliau berkata,

ู‚ุงู„ ุฑุณูˆู„ ุงู„ู„ู‡ ๏ทบ :
(( ุฅุฐุง ุณู‚ู‰ ุงู„ุฑุฌู„ ุงู…ุฑุฃุชู‡ ุงู„ู…ุงุก ุฃูุฌูุฑ )) ูู‚ู…ุช ุฅู„ู‰ ุฒูˆุฌุชูŠ ูุณู‚ูŠุชู‡ุงุŒ ูˆุฃุฎุจุฑุชู‡ุง ุจู…ุง ุณู…ุนุช

"Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda,

'Apabila seorang suami memberi air minum kepada istrinya, maka dia akan diberi pahala.'

Maka aku bangkit menemui istriku lalu memberi minum kepadanya dan mengabarkan kepadanya tentang apa yang telah aku dengar."

โœ๏ธ As-Silsilah as-Shahihah 2736.

#minum #istri #pahala

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

โœ๐ŸปWhatsApp
โ“€โ‘ โ“‰โ’ถ๐ŸŒโ“ˆโ’ถโ“‰โ“Š
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐Ÿ”ฅโš–๏ธ๐ŸŒ DAMPAK BURUK KETIDAKSHALIHAN ISTRI

๐Ÿ’ฌ Ibnul 'Arabi ุฑุญู…ู‡ ุงู„ู„ู‡ mengatakan,

"ุฅุฐุง ู„ู… ูŠูƒู† ู„ู„ุฑุฌู„ ุฒูˆุฌุฉ ุตุงู„ุญุฉ ุŒ ูุฅู†ู‡ ู„ุงูŠุณุชู‚ูŠู… ุฃู…ุฑู‡ ู…ุนู‡ุง ุฅู„ุง ุจุฐู‡ุงุจ ุฌุฒุก ู…ู† ุฏูŠู†ู‡. ูˆุฐู„ูƒ ู…ุดุงู‡ุฏ ู…ุนู„ูˆู… ุจุงู„ุชุฌุฑุจุฉ ".

"Apabila seorang laki-laki tidak memiliki istri yang shalihah, maka tidak akan Istiqomah urusan dia bersama istrinya tersebut, kecuali dengan hilangnya sebagian dari agamanya.

Dan hal itu merupakan suatu hal yang bisa disaksikan dan diketahui berdasarkan pengalaman."

๐Ÿ“š Ahkamul Quran (1/536)

#nasehat #istri #buruk #agama

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

โœ๐ŸปWhatsApp
โ“€โ‘ โ“‰โ’ถ๐ŸŒโ“ˆโ’ถโ“‰โ“Š
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐Ÿ“œ๐Ÿ‘ฃ๐Ÿก HUKUM MENDATANGI ISTRI YANG HAID KARENA TIDAK MENGETAHUINYA

๐Ÿ”Š Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan,

" ูˆู„ุง ุชุฌุจ ุงู„ูƒูู‘ูŽุงุฑุฉ โ€“ ุนู„ู‰ ู…ู† ุฌุงู…ุน ุฒูˆุฌุชู‡ ูˆู‡ูŠ ุญุงุฆุถ - ุฅู„ุง ุจุซู„ุงุซุฉ ุดุฑูˆุท :

1 ู€ ุฃู† ูŠูƒูˆู† ุนุงู„ู…ุงู‹ .
2 ู€ ุฃู† ูŠูƒูˆู† ุฐุงูƒุฑุงู‹ .
3 ู€ ุฃู† ูŠูƒูˆู† ู…ุฎุชุงุฑุงู‹ .
ูุฅู† ูƒุงู† ุฌุงู‡ู„ุงู‹ ู„ู„ุชู‘ุญุฑูŠู… ุŒ ุฃูˆ ุงู„ุญูŠุถู ุŒ ุฃูˆ ู†ุงุณูŠุงู‹ ุŒ ุฃูˆ ุฃููƒุฑู‡ุช ุงู„ู…ุฑุฃุฉู ุŒ ุฃูˆ ุญูŽุตูŽู„ูŽ ุงู„ุญูŠุถู ููŠ ุฃุซู†ุงุก ุงู„ุฌู…ุงุน ุŒ ูู„ุง ูƒูู‘ูŽุงุฑุฉ ุŒ ูˆู„ุง ุฅุซู….

"Tidak wajib kafaroh atas seseorang yang mendatangi istrinya yang sedang haid kecuali dengan tiga syarat, yaitu

1. Dia mengetahuinya
2. Ingat
3. dan atas keinginannya sendiri.

Sehingga apabila dia tidak mengetahui tentang keharomannya atau tidak tau kalau istrinya sedang haid atau lupa atau dia dipaksa atau mengalami haid ketika berhubungan, maka tidak ada kewajiban kaffaroh dan tidak pula berdosa."

๐Ÿ“š Asy-Syarhul Mumti' 1/571.

#hukum #mendatangi #istri #yang #haid #karena #tidak #mengetahuinya

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

โœ๐ŸปWhatsApp
โ“€โ‘ โ“‰โ’ถ๐ŸŒโ“ˆโ’ถโ“‰โ“Š
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
โœ‹๐Ÿผ๐Ÿ—„๏ธ๐Ÿ’ฐ SUAMI MENYIMPAN UANG & PELIT KEPADA ISTRINYA

๐ŸŽ™๏ธ Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menyatakan,

"ูุฅู† ู‡ุฐุง ุงู„ู…ุงู„ ุงู„ุฐูŠ ูŠุฏุฎุฑู‡ ุณูˆู ูŠุฑุฌุน ุฅู„ู‰ ู‡ุคู„ุงุก ุงู„ุฐูŠู† ุจุฎู„ ุนู„ูŠู‡ู… ููŠ ุญูŠุงุชู‡ุ› ู„ุฃู† ุงู„ู…ุงู„ ุณูŠูˆุฑุซ ุจุนุฏ ุตุงุญุจู‡ุ› ููŠูƒูˆู† ููŠ ู‡ุฐู‡ ุงู„ุญุงู„ ูˆุจุงู„ุงู‹ ุนู„ูŠู‡."

"Sungguh harta (uang) yang disimpan oleh suami tersebut kelak akan kembali kepada istri anaknya yang dia pelit terhadapnya sepanjang hidupnya. Karena bagaimanapun juga uang tersebut akan diwariskan sepeninggalnya. Sehingga dalam kondisi demikian, ini akan menjadi malapetaka bagi suami tersebut."

๐Ÿ“ผ Fatawa Nur alad Darb kaset nomor 204.

#suami #menyimpan #uang #pelit #kepada #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

โœ๐ŸปWhatsApp
โ“€โ‘ โ“‰โ’ถ๐ŸŒโ“ˆโ’ถโ“‰โ“Š
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐Ÿ“๐Ÿ‘‹๐Ÿฝ๐Ÿ’ KEWAJIBAN SUAMI UNTUK BERBUAT BAIK KEPADA ISTRINYA

ูˆุนุงุดุฑูˆุงู‡ู† ุจุงู„ู…ุนุฑูˆู...ุงู„ุขูŠุฉ

'Dan pergaulilah istri kalian dengan cara yang baik.'
QS. an-Nisa : 19

๐ŸŽ™๏ธ Ibnu Katsir rahimahullah menjelaskan, "

"ุทูŠุจูˆุง ุฃู‚ูˆุงู„ูƒู… ู„ู‡ู† ูˆุญุณู†ูˆุง ุฃูุนุงู„ูƒู… ูˆู‡ูŠุฆุชูƒู… ุจุญุณุจ ู‚ุฏุฑุชูƒู… ูƒู…ุง ุชุญุจ ุฐู„ูƒ ู…ู†ู‡ุง ูุงูุนู„ ุฃู†ุช ุจู‡ุง ู…ุซู„ู‡ุง."
"Perbaguslah ucapan kalian wahai para suami terhadap istri kalian, perbaikilah sikap dan penampilan kalian terhadap istri kalian sesuai dengan kemampuan kalian.

Sebagaimana anda menyukai hal itu dari istri anda, maka berbuatlah anda seperti itu terhadapnya."

๐Ÿ““ Tafsiir al-Qur'an al-Adzim 1/672

#kewajiban #suami #berbuat #baik #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

โœ๐ŸปWhatsApp
โ“€โ‘ โ“‰โ’ถ๐ŸŒโ“ˆโ’ถโ“‰โ“Š
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐Ÿ ๐Ÿ–๐Ÿฅ› HAK-HAK ISTRI ATAS SUAMI

๐Ÿ“œ Dari แธคakim bin Mu'awiyah al-Qusyairi, dari ayahnya, aku berkata,

 ูŠุง ุฑุณูˆู„ูŽ ุงู„ู„ู‘ูŽู‡ู ุŒ ู…ุง ุญู‚ู‘ู ุฒูŽูˆุฌุฉู ุฃุญุฏูู†ุง ุนู„ูŽูŠู‡ู ุŸ

"Wahai Rasulullah, apa hak seorang istri terhadap suaminya?

Beliau bersabda,

ุฃู† ุชูุทู’ุนูู…ูŽู‡ุง ุฅุฐุง ุทูŽุนูู…ุชูŽ ุŒ ูˆุชูŽูƒู’ุณูˆู‡ุง ุฅุฐุง ุงูƒุชุณูŽูŠุชูŽ ุŒ ุฃูˆู ุงูƒุชุณูŽุจุชูŽ ุŒ ูˆู„ุง ุชุถุฑุจู ุงู„ูˆูŽุฌู‡ูŽ ุŒ ูˆู„ุง ุชูู‚ูŽุจู‘ูุญ ุŒ ูˆู„ุง ุชูŽู‡ู’ุฌูุฑู’ ุฅู„ู‘ูŽุง ููŠ ุงู„ุจูŽูŠุชู

'Hendaknya engkau memberinya makan ketika engkau makan, memberinya pakaian ketika engkau berpakaian -atau ketika engkau memperoleh rezeki-, tidak memukul wajahnya, tidak mencacinya, dan tidak pula mengucilkannya kecuali di dalam rumah.'"

๐Ÿ“š HR. Abu Dawud dan dishahihkan oleh Syaikh al-Albani rahimahullah dalam Shahih Abi Dawud 2142

#faedah #berilah #istri #makanan #dari #apa #yang #engkau #makan

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐Ÿ‘๐Ÿผ๐ŸŒน๐Ÿ›‹๏ธ KEUTAMAAN BERAKHLAK BAIK KEPADA ISTRI

๐ŸŽ™๏ธ Dari Abu Hurairah radhiyallahu'anhu bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

"ุฃูƒู’ู…ู„ู ุงู„ู…ุคู…ู†ูŠู†ูŽ ุฅูŠู…ุงู†ู‹ุง ุฃุญุณู†ูู‡ูู… ุฎู„ู‚ู‹ุง . ูˆุฎูŠุงุฑููƒูู… ุฎูŠุงุฑููƒูู… ู„ู†ุณุงุฆูู‡ูู…."

"Mukmin yang paling sempurna keimanannya adalah yang terbaik akhlaknya. dan sebaik-sebaik manusia di antara kalian adalah yang paling baik kepada istrinya."

๐Ÿ“œ HR. At-Tirmidzi dan dishahihkan oleh Syaikh al-Albani rahimahullah dalam Shahih at-Tirmidzi 1162.

#hadits #akhlak #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐Ÿ‘‹๐Ÿฝ๐Ÿ’ฆ๐ŸŒน AKIBAT MENELANTARKAN PENDIDIKAN ISTRI

๐ŸŽ™๏ธ Amr bin Qais rahimahullah berkata,

"ุฅู†ูŽู‘ ุงู„ู…ุฑุฃุฉ ู„ูŽุชูุฎุงุตูู… ุฒูˆุฌู‡ุง ูŠูˆู… ุงู„ู‚ูŠุงู…ุฉ ุนูู†ุฏูŽ ุงู„ู„ู‡ุŒ ูุชู‚ูˆู„: ุฅู†ู‘ู‡ู ูƒุงู†ูŽ ู„ุง ูŠูุคุฏูู‘ุจูู€ู†ูŠ ูˆู„ุง ูŠูุนู„ูู‘ู…ูู†ูŠ ุดูŠุฆู‹ุง."

"Sesungguhnya seorang istri akan memusuhi suaminya pada hari kiamat nanti. Wanita tersebut mengatakan, 'Sesungguhnya suamiku tidak mengajarkan adab dan ilmu agama kepadaku sedikitpun'."

๐Ÿ““ Tafsir as-Sam'ani 5/475

#nasehat #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐ŸŒนโœ‹๐Ÿผ๐Ÿงน ISTRIMU BUKAN PEMBANTU

๐ŸŽ™๏ธ Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menegaskan,

"ุงู„ุฐูŠ ูŠุฌุนู„ ุฒูˆุฌุชู‡ ุจู…ู†ุฒู„ุฉ ุงู„ุฎุงุฏู… ูŠู‡ูŠู†ู‡ุง ูˆูŠุชุนุจู‡ุงุŒ ูˆุฑุจู…ุง ูŠุฎุฏุด ูƒุฑุงู…ุชู‡ุง ุจุณุจ ุฃุจูŠู‡ุง ูˆุฃู…ู‡ุงุŒ ู‡ุฐุง ู…ุฎุงู„ู ู„ู‡ุฏูŠ ุฃุจูŠ ุงู„ู‚ุงุณู… ๏ทบ ู‚ูˆู„ุงู‹ ูˆูุนู„ุงู‹.."

"Seorang lelaki yang menjadikan istrinya layaknya seorang pembantu yang dia hinakan dan memvorsir (tenaganya). Dan bahkan terkadang mengoyak kehormatannya disebabkan karena bapaknya atau ibunya. Maka perbuatan seperti ini bertentangan dengan petunjuk Abul Qasim Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam baik ucapan atau perbuatan beliau."

๐Ÿ““ Fathu Dzi al-Jalal wa al-Ikram 4/543

#faedah #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐ŸŒน๐Ÿ’ฌ๐Ÿ”— ENGKAU BIDADARIKU SAYANG

๐ŸŽ™๏ธ Al-'Allamah Ibnu Utsaimin rahimahullah menjelaskan,

"ูƒุฐู„ูƒ ู…ูู† ุงู„ู…ูŽุตู„ุญุฉ ุญุฏูŠุซ ุงู„ุฑุฌู„ ุฒูˆุฌุชู‡ ูˆุญุฏูŠุซ ุงู„ู…ุฑุฃุฉ ุฒูˆุฌู‡ุง ูููŠู…ูŽุง ูŠููˆุฌูุจู ุงู„ุฃูู„ู’ู€ููŽุฉูŽ ูˆูŽุงู„ู…ูŽู€ูˆูŽุฏู‘ูŽุฉ ู…ูุซู„ ุฃู†ู’ ูŠู‚ูˆู„ ู„ู‡ุง ุฃู†ุชู ุนู†ุฏูŠ ุบุงู„ูŠุฉ ูˆุฃู†ุชู ุฃุญูŽุจูู‘ ุฅู„ูŠู‘ูŽ ู…ูู† ุณุงุฆุฑู ุงู„ู†ูู‘ุณุงุก ูˆู…ุง ุฃุดู’ุจูŽู‡ูŽ ุฐู„ูƒ ูˆุฅู†ู’ ูƒุงู† ูƒุงุฐุจู‹ุง ู„ูƒู† ู…ูู† ุฃุฌู’ู„ู ุฅู„ู‚ุงุกู ุงู„ู…ูŽู€ูˆูŽุฏู‘ูŽุฉ."

"Demikian halnya di antara perkara yang bermaslahat adalah ucapan seorang lelaki kepada istrinya atau sebaliknya yang bisa menumbuhkan kasih sayang dan cinta seperti seseorang mengatakan kepada istrinya,
'Engkau bagiku sangat berharga, engkau wanita yang paling aku cintai atau ucapan yang semisalnya'
Meskipun dia berdusta namun tujuannya untuk menumbuhkan rasa cinta."

๐Ÿ““ Syarah Riyadhis Shalihin 1/1790

#faedah #istri #cinta

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐Ÿก๐Ÿซ—๐Ÿชท ISTRIMU BUKAN BIDADARI

๐Ÿ’ฌ Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan,

ุฅู† ูƒุซูŠุฑุง ู…ู† ุงู„ุฃุฒูˆุงุฌ ูŠุฑูŠุฏูˆู† ุงู„ุญุงู„ุฉ ุงู„ูƒุงู…ู„ุฉ ู…ู† ุฒูˆุฌุงุชู‡ู… ูˆู‡ุฐุง ุดูŠุก ุบูŠุฑ ู…ู…ูƒู†ุŒ ูˆุจุฐู„ูƒ ูŠู‚ุนูˆู† ููŠ ุงู„ู†ูƒุฏุŒ ูˆู„ุง ูŠุชู…ูƒู†ูˆู† ู…ู† ุงู„ุงุณุชู…ุชุงุน ูˆุงู„ู…ุชุนุฉ ุจุฒูˆุฌุงุชู‡ู…ุŒ ูˆุฑุจู…ุง ุฃุฏู‰ ุฐู„ูƒ ุฅู„ู‰ ุงู„ุทู„ุงู‚ุŒ

"Sungguh begitu banyak suami yang menuntut kesempurnaan dari istrinya dan ini sesuatu yang mustahil.
Dengan sebab itulah mereka terjatuh dalam kedongkolan dan tidak bisa bersenang-senang dengan istrinya. Bahkan ada yang sampai berujung kepada perceraian."

โœ๏ธ Huquq da'at ilaihi al-Fithrah 22

#faedah #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera  bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ]  Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐Ÿ“๐Ÿ’โœ… KRITERIA ISTRI DAMBAAN SUAMI

๐ŸŽ™๏ธ Dari Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam pernah ditanya tentang sifat istri terbaik. Maka beliau menjawab,

" ุชูŽุณูุฑู‘ูู‡ู ุฅูุฐูŽุง ู†ูŽุธูŽุฑูŽ ูˆูŽุชูุทููŠุนูู‡ู ุฅูุฐูŽุง ุฃูŽู…ูŽุฑูŽ ูˆูŽู„ูŽุง ุชูุฎูŽุงู„ูููู‡ู ูููŠ ู†ูŽูู’ุณูู‡ูŽุง ูˆูŽู…ูŽุงู„ูู‡ูŽุง ุจูู…ูŽุง ูŠูŽูƒู’ุฑูŽู‡ู."

"Dia adalah wanita yang,
โ€ข Menyenangkan jika dilihat suaminya
โ€ข Mentaati suami jika diperintah
โ€ข Dan tidak menyelisihi suami pada diri dan hartanya dalam perkara yang dibenci suami."

๐Ÿ“œ HR. an-Nasa'i dan dihasankan Syaikh Albani dalam Shahih an-Nasa'i 3231

#hadits #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
โœ๐Ÿปโœ…๐Ÿซ• TANDA KECERDASAN ISTRI

๐Ÿ”Š Ibnul Jauzi rahimahullah berkata,

ูŠู†ุจุบูŠ ู„ู„ู…ุฑุฃุฉ ุงู„ุนุงู‚ู„ุฉ ุฅุฐุง ูˆุฌุฏุช ุฒูˆุฌุง ุตุงู„ุญุง ูŠู„ุงุฆู…ู‡ุง ุฃู† ุชุฌุชู‡ุฏ ููŠ ู…ุฑุถุงุชู‡ุŒูˆุชุฌุชู†ุจ ูƒู„ ู…ุง ูŠุคุฐูŠู‡

"Seorang wanita yang cerdas jika telah mendapatkan seorang suami shalih yang sejalan dengannya, hendaknya dia bersungguh-sungguh untuk membuatnya ridha dan menjauhi segala hal yang bisa menyakiti suaminya tersebut."

๐Ÿ“š Ahkamun Nisa 32

#nasehat #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera  bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ]  Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
โœ‹๐Ÿผ๐Ÿ’๐Ÿ›‹๏ธ TIDAK ADA YANG SEDEKAT SUAMI ISTRI

๐ŸŽ™๏ธ Imam Ibnu Katsir rahimahullah berkata,

"ูู„ุง ุฃู„ูุฉ ุจูŠู† ุฑูˆุญูŠู† ุฃุนุธู… ู…ู…ุง ุจูŠู† ุงู„ุฒูˆุฌูŠู†."

"Tidak ada kedekatan (kalbu) yang lebih besar antara dua ruh manusia melebihi kedekatan antara seorang suami dengan istrinya."

๐Ÿ““ Tafsirul Quranil Adzim 3/525

#faedah #suami #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐ŸŒ‘๐Ÿชž๐ŸŽ INI AKIBATNYA JIKA ISTRI TIDAK SALIHAH

๐Ÿ’ฌ Ibnul Arabi rahimahullah menyatakan,

ุฅุฐุง ู„ู… ูŠูƒู† ู„ู„ุฑุฌู„ ุฒูˆุฌุฉ ุตุงู„ุญุฉ ูุฅู†ู‡ ู„ุงูŠุณุชู‚ูŠู… ุฃู…ุฑู‡ ู…ุนู‡ุง ุฅู„ุง ุจุฐู‡ุงุจ ุฌุฒุก ู…ู† ุฏูŠู†ู‡. ูˆุฐู„ูƒ ู…ุดุงู‡ุฏ ู…ุนู„ูˆู… ุจุงู„ุชุฌุฑุจุฉ

"Apabila seorang laki-laki tidak memiliki istri yang salihah, maka tidak akan Istiqomah urusan dia bersama istrinya tersebut, kecuali dengan hilangnya sebagian dari agamanya.
Dan hal itu merupakan suatu hal yang bisa disaksikan dan diketahui berdasarkan pengalaman."

โœ๏ธ Ahkamul Quran 1/536

#faedah #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ
๐Ÿ”ฅ๐ŸŽฏ๐ŸŒน DOSA MEREBUT ISTRI ORANG

๐Ÿ’ฌ Dari Abu Hurairah bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

ู„ูŠุณูŽ ู…ู†ู‘ูŽุง ู…ู† ุฎุจู‘ูŽุจูŽ ุงู…ุฑุฃุฉู‹ ุนู„ูŽู‰ ุฒูˆุฌูู‡ุง

"Bukan termasuk golongan kami siapa saja yang merusak hubungan seorang istri dengan suaminya."

โœ๏ธ HR. Abu Dawud lihat Shahih Abu Dawud 2175

#hadis #istri

๐Ÿ–ฅ Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข

๐ŸŒ๐Ÿ“ฒ Join Channel โ“€โ‘ โ“‰
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

๐Ÿ“ป๐Ÿ“ก Dengarkanโ€ขโ€ขโ€ข [ VERSI BARUโ— ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

โ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆโ‰ˆ