Salafy Lampung
3.14K subscribers
490 photos
58 videos
11 files
861 links
Media Dakwah Tashfiyyah dan Tarbiyah

✍🏻 Pembimbing: Ustadz Adi Abdullah حفظه الله

💻 Tautan Resmi: https://t.me/salafylampungcom

🌐 Admin: 0852-6981-1143
Download Telegram
📖☝🏻🌸 KEUTAMAAN ILMU

Allah ta’ala berfirman :
{وَ قُل رَّبِّ زِدْنِي عِلْمًا}
{Katakanlah (Wahai Muhammad), ‘Rabbku tambahkanlah aku ilmu’} [Thaha : 114]

Berkata Al-Hafidz Ibnu Hajar Al-’Asqalani - رحمه الله - :

“Dalil yang jelas tentang keutamaan ilmu, karena Allah ta’ala tidaklah memerintahkan Nabi-Nya - صلى الله عليه وسلم - untuk meminta tambahan dari sesuatu melainkan tambahan ilmu”
[Fathul Bari 1/141]

Dan berkata Al-Hafidz Ibnul Qoyyim - رحمه الله - :

“Cukuplah ini sebagai kemuliaan ilmu, ketika Allah memerintahkan nabi-Nya untuk meminta tambahan ilmu”
[Miftah Daris Sa'adah (Cetakan Majma Al-Fiqhi Al-Islami), hal 136]

قال الله تعالى : {وَ قُل رَّبِّ زِدْنِي عِلْمًا} [طه : ١١٤]

قال الحافظ ابن حجر العسقلاني - رحمه الله - :
"واضح الدلالة في فضل العلم، لأن الله تعالى لم يأمر نبيه - صلى الله عليه وسلم - بطلب الإزديات من شيء إلا من العلم"
[فتح الباري ١/١٤١]

و قال الحافظ ابن القيم - رحمه الله - :
"كفى بهذا شرفا للعلم أن أمر نبيه أن يسأله المزيد منه"
[مفتاح دار السعادة (ط. مجمع الفقه الإسلامي)، ص ١٣٦]

🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
💥🔥 ADZAB YANG ALLAH TIMPAKAN KEPADA UMAT - UMAT YANG MENDUSTAKAN

Allah ta’ala berfirman :
{ذَٰلِكَ بِأَنَّ اللَّهَ لَمْ يَكُ مُغَيِّرًا نِّعْمَةً أَنْعَمَهَا عَلَىٰ قَوْمٍ حَتَّىٰ يُغَيِّرُوا مَا بِأَنفُسِهِمْ ۙ}
"Itulah (adzab Allah), hal itu dikarenakan Allah tidaklah mengubah suatu nikmat yang Dia karuniakan kepada suatu kaum sampai mereka sendiri yang merubah apa yang ada pada diri mereka”. (Al-Anfal : 53)

-Berkata Al-’Allamah Al-Mufassir As-Sa'di rahimahullah :

“Itulah adzab yang Allah timpakan kepada umat-umat yang mendustakan,
dan Allah cabut kenikmatan-kenikmatan dan kesenangan yang ada pada mereka karena sebab dosa-dosa mereka dan perbuatan-perbuatan mereka sendiri merubah apa yang ada pada diri mereka.

Karena Allah tidaklah akan merubah dan mencabut kenikmatan yang Dia karuniakan kepada suatu kaum dari nikmat-nikmat agama dan dunia, bahkan akan menjaga dan menambahkannya kepada mereka jika mereka menambah rasa syukur kepada Allah.

Firman Allah : ‏{‏حَتَّى يُغَيِّرُوا مَا بِأَنْفُسِهِمْ‏}‏
“Sampai mereka sendiri yang merubah apa yang ada pada diri mereka”

Dari ketaatan kepada kemaksiatan.

Mereka mengkufuri nikmat Allah dan menggantinya dengan kufur nikmat.
Maka Allah cabut dan ubah kenikmatan yang ada pada mereka sebagaimana mereka merubah apa yang ada pada diri mereka.

Dan Allah memiliki hikmah, keadilan dan perbuatan ihsan pada hamba-hamba-Nya pada hal tersebut.

Yaitu ketika Allah tidak menghukum mereka kecuali karena sebab kezhaliman mereka.

Dan Allah menarik hati para wali-wali-Nya kepada-Nya, dengan apa yang dirasakan para hamba dari hukuman apabila mereka menyelisihi perintah-Nya”.
(Taisir Al-Karimir Rahman, hal 368)

قال الله تعالى : {ذَٰلِكَ بِأَنَّ اللَّهَ لَمْ يَكُ مُغَيِّرًا نِّعْمَةً أَنْعَمَهَا عَلَىٰ قَوْمٍ حَتَّىٰ يُغَيِّرُوا مَا بِأَنفُسِهِمْ ۙ} [الأنفال : ٥٣]

قال العلامة المفسر السعدي - رحمه الله - :
{ذَلِكَ‏}‏ العذاب الذي أوقعه اللّه بالأمم المكذبين وأزال عنهم ما هم فيه من النعم والنعيم، بسبب ذنوبهم وتغييرهم ما بأنفسهم، فإن الله لم يك مغيرا نعمة أنعمها على قوم من نعم الدين والدنيا، بل يبقيها ويزيدهم منها، إن ازدادوا له شكرا‏.‏ ‏{‏حَتَّى يُغَيِّرُوا مَا بِأَنْفُسِهِمْ‏}‏ من الطاعة إلى المعصية فيكفروا نعمة اللّه ويبدلوها كفرا، فيسلبهم إياها ويغيرها عليهم كما غيروا ما بأنفسهم‏.‏ وللّه الحكمة في ذلك والعدل والإحسان إلى عباده، حيث لم يعاقبهم إلا بظلمهم، وحيث جذب قلوب أوليائه إليه، بما يذيق العباد من النكال إذا خالفوا أمره‏.‏
(تيسير الكريم الرحمن، ص ٣٦٨)

________________________________

🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
🔓💡🔑 JALAN KELUAR DARI SETIAP KESULITAN ADALAH KETAQWAAN

Allah ta’ala berfirman :
{وَمَنْ يَتَّقِ اللَّهَ يَجْعَلْ لَهُ مَخْرَجًا ۝ وَيَرْزُقْهُ مِنْ حَيْثُ لَا يَحْتَسِبُ}
"Barangsiapa yang bertakwa kepada Allah niscaya Allah akan menjadikan baginya jalan keluar (dari kesulitan-kesulitan yang ia hadapi di dunia dan di akhirat). Dan akan memberikan rezeki kepadanya dari arah yang ia tidak sangka-sangka”. (Ath-Thalaq : 2-3)

Berkata Asy-Syaikh Al-Allamah Abdul ‘Aziz bin Baz - رحمه الله - :
“Begitu pula seorang hamba butuh kepada rizki yang halal lagi baik di kehidupan dunia ini dan kepada kenikmatan yang kekal di akhirat kelak yang mana itu merupakan kenikmatan yang paling besar dan paling agung yang tidak ada kenikmatan di atasnya.

Dan tidak ada jalan serta cara untuk meraihnya kecuali dengan Ketakwaan”.
(Majmu’ul Fatawa wal Maqalat 2/285)

قال الله جل وعلا : {وَمَنْ يَتَّقِ اللَّهَ يَجْعَلْ لَهُ مَخْرَجًا ۝ وَيَرْزُقْهُ مِنْ حَيْثُ لَا يَحْتَسِبُ} [الطلاق:٢-٣] (١)

قال الشيخ العلامة عبد العزبز بن باز - رحمه الله - :
"والإنسان محتاج أيضا إلى الرزق الحلال الطيب في هذه الدار، وإلى النعيم المقيم في الآخرة، وهو أحسن نعيم وأعظم النعيم ولا نعيم فوقه، ولا طريق إلى ذلك ولا سبيل إلا بالتقوى"
(مجموع الفتاوى و المقالات ٢٨٥/٢)

-(١) قال الشيخ العلامة عبد العزبز بن باز - رحمه الله - :
"فمن اتقى الله جعل له مخرجا من مضائق الدنيا ومضائق الآخرة" (مجموع الفتاوي و المقالات ٢٨٤/٢)
_____________________________

🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
🕌🌹👣 LANGKAH KAKI MENUJU MASJID DIANTARA SEBAB ISTIQOMAH

Asy-Syaikh Muhammad Amaan al-Jamy -rahimahullah- berkata,

"Wahai saudaraku muslim, perbanyaklah langkah kaki menuju masjid, jagalah shalat berjama'ah, dan juga hadirlah dishalat jum'at, maka senantiasa akan menyelamatkan agamamu."

Al-Muhadharah ad-Difaiyyah.

قال الشيخ محمد أمان الجامي رحمه الله:

أخي المسلم أكثر الخطوات إلى #المساجد . وحافظ على الصلوات مع الجماعة . وعلى حضور #صلاة_الجمعة دائما يسلم لك دينك

المحاضرة الدفاعية


https://twitter.com/alsunna_way/status/1205288552139042818?s=20


🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
📚📖 BERSUNGGUH - SUNGGUH MENUNTUT ILMU DAN MEMPELAJARI AGAMA ADALAH BAGIAN DARI TAKWA

Allah ta’ala berfirman :
{يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا إِنْ تَتَّقُوا اللَّهَ يَجْعَلْ لَكُمْ فُرْقَانًا}
"Wahai orang-orang yang beriman apabila kalian bertakwa kepada Allah maka niscaya Allah akan memberikan kepada kalian Al-Furqan” (Al-Anfal : 29)

Berkata Asy-Syaikh Al-Allamah ‘Abdul ‘Aziz bin Baz - رحمه الله - :
“Al-Furqan sebagaimana dikatakan Ahlul Ilmi adalah cahaya yang dengannya seseorang dapat membedakan antara yang haq dengan yang batil dan petunjuk dengan kesesatan.

Dan tidak tersamarkan bagi orang yang memperhatikan serta meneliti bahwasanya bersungguh-sungguh di dalam menuntut ilmu dan mempelajari agama adalah bagian dari takwa, dan dengan hal tersebut akan diraih cahaya dan petunjuk. Dan keduanya adalah Al-Furqan”
(Majmu’ul Fatawa wal Maqalat 2/285)

قال الله عز وجل : {يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا إِنْ تَتَّقُوا اللَّهَ يَجْعَلْ لَكُمْ فُرْقَانًا} [الأنفال : ٢٩]

قال الشيخ العلامة عبد العزبز بن باز - رحمه الله - :
والفرقان كما قال أهل العلم : هو: النور الذي يفصل به بين الحق والباطل، وبين الهدى والضلال. و لا يخفى على من تأمل أن الاجتهاد في طلب العلم والتفقه في الدين من جملة التقوى، وبذلك يحصل النور والهدى، وهما الفرقان.
(مجموع الفتاوى و المقالات ٢٨٥/٢)


🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
#IbnulQayyim #dosa #musibah #salafy #salafylampungcom

🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
🔐🌹 HAK ALLAH ADALAH HAK TERBESAR YANG HARUS DITUNAIKAN SEORANG HAMBA

Berkata Asy-Syaikh Al-Allamah Muhammad bin Shalih Al-’Utsaimin - رحمه الله - :

"Jika seandainya seseorang memiliki keutamaan atasmu (memiliki jasa, kebaikan padamu) niscaya engkau akan malu untuk melakukan pelanggaran dan menampakkan penyelisihan kepadanya.

Maka bagaimana dengan Rabbmu yang segala keutamaan, karunia yang ada padamu asalnya adalah dari keutamaan-Nya, karunia-Nya dan segala yang tercegah darimu dari kejelekan asalnya adalah dari rahmat-Nya”.

(Risalah “Huquq Da’at ilaiha Al-Fithrah wa Qarrarathaa Asy-Syari’ah”, hlm. 9)

قال العلامة العثيمين - رحمه الله - :
“لو كان لأحد من الناس عليك فضل لاستحييت أن تبارزه بالمعصية و تجاهره بالمخالفة فكيف بربك الذي كل فضل عليك فهو من فضله و كل ما يندفع عنك من سوء فهو من رحمته"
(رسالة حقوق دعت إليها الفطره و قررتها الشريعة، ص ٩)


🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
📚📖🎒 PERHATIKANLAH APA YANG KALIAN SIAPKAN UNTUK MENGHADAPI HARI AKHIR

Allah ta’ala berfirman :
{يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا اتَّقُوا اللَّهَ وَلْتَنظُرْ نَفْسٌ مَّا قَدَّمَتْ لِغَدٍ ۖ وَاتَّقُوا اللَّهَ ۚ إِنَّ اللَّهَ خَبِيرٌ بِمَا تَعْمَلُونَ}

"Wahai orang-orang yang beriman bertakwalah kepada Allah dan hendaknya setiap jiwa memperhatikan apa yang telah ia persiapkan untuk menghadapi hari akhir (hari kiamat).

Bertakwalah kalian kepada Allah. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui terhadap apa yang kalian kerjakan”. (Al-Hasyr : 18)

Berkata Al-Hafizh Al-Mufassir Ibnu Katsir - رحمه اللّٰه - :
“Hisablah (periksa, intropeksilah) diri kalian sebelum kalian dihisab, dan perhatikanlah apa yang telah kalian siapkan untuk diri-diri kalian dari amalan-amalan shalih untuk menghadapi hari kembali dan hari perhitungan kalian dihadapan Rabb kalian”.
(Tafsir Al-Qur’an Al-’Azhim 8/77)

قال الله تعالى : {يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا اتَّقُوا اللَّهَ وَلْتَنظُرْ نَفْسٌ مَّا قَدَّمَتْ لِغَدٍ ۖ وَاتَّقُوا اللَّهَ ۚ إِنَّ اللَّهَ خَبِيرٌ بِمَا تَعْمَلُونَ} [الحشر : ١٨] (١)

-(١) قال الإمام المفسر القرطبي - رحمه الله - : "{ولتنظر نفس ما قدمت لغد} يعني يوم القيامة" (الجامع لأحمام القرآن ٣٨٦/٢٠)

قال الإمام الحافظ المفسر ابن كثير - رحمه اللّٰه - :
حاسبوا أنفسكم قبل أن تحاسبوا ، وانظروا ماذا ادخرتم لأنفسكم من الأعمال الصالحة ليوم معادكم وعرضكم على ربكم (تفسير القرآن العظيم ٧٧/٨)

🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
✍🏻🔍 SENANTIASA MUHASABAH DIRI DAN BERTAUBAT DENGAN TAUBAT YANG JUJUR

Allah ta’ala berfirman :
{يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا اتَّقُوا اللَّهَ وَلْتَنظُرْ نَفْسٌ مَّا قَدَّمَتْ لِغَدٍ ۖ وَاتَّقُوا اللَّهَ ۚ إِنَّ اللَّهَ خَبِيرٌ بِمَا تَعْمَلُونَ}
"Wahai orang-orang yang beriman bertakwalah kepada Allah dan hendaknya setiap jiwa memperhatikan apa yang telah ia persiapkan untuk menghadapi hari akhir (hari kiamat). Bertakwalah kalian kepada Allah. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui terhadap apa yang kalian kerjakan”. (Al-Hasyr : 18)

Berkata Al-’Allamah Al-Mufassir As-Sa'di - رحمه الله - :
“Ayat yang mulia ini merupakan pokok di dalam muhasabah hamba terhadap dirinya.
Dan seharusnya baginya untuk senantiasa mengintropeksi (memuhasabah) dirinya.

Apabila ia melihat pada dirinya kekurangan, dosa, kesalahan maka ia memperbaikinya dengan meninggalkan kejelekan tersebut, bertaubat dengan taubat yang jujur dan meninggalkan serta berpaling dari sebab-sebab yang akan mengantarkan kepada perkara tersebut.

Apabila ia melihat pada dirinya pengurangan, pelalaian di dalam menjalankan perintah dari perintah-perintah Allah, maka ia curahkan segenap kemampuannya serta memohon pertolongan kepada Rabbnya untuk menyempurnakan dan melengkapi kekurangan tersebut.

Serta membandingkan antara karunia-karunia Allah serta kebaikan-Nya yang Allah berikan kepadanya dengan pelalaian dan pengurangannya. Karena hal tersebut akan menimbulkan rasa malu dengan tanpa keraguan”.
(Taisir Al-Karim Ar-Rahman, hal 1006)

قال الله تعالى : {يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا اتَّقُوا اللَّهَ وَلْتَنظُرْ نَفْسٌ مَّا قَدَّمَتْ لِغَدٍ ۖ وَاتَّقُوا اللَّهَ ۚ إِنَّ اللَّهَ خَبِيرٌ بِمَا تَعْمَلُونَ} [الحشر : ١٨](١)

-(١) قال الإمام المفسر القرطبي - رحمه الله - : "{ولتنظر نفس ما قدمت لغد} يعني يوم القيامة" (الجامع لأحمام القرآن ٣٨٦/٢٠)

قال العلامة المفسر السعدي - رحمه الله - :
وهذه الآية الكريمة أصل في محاسبة العبد نفسه، وأنه ينبغي له أن يتفقدها، فإن رأى زللا تداركه بالإقلاع عنه، والتوبة النصوح، والإعراض عن الأسباب الموصلة إليه، وإن رأى نفسه مقصرا في أمر من أوامر الله، بذل جهده واستعان بربه في تكميله وتتميمه، وإتقانه، ويقايس بين منن الله عليه وإحسانه وبين تقصيره، فإن ذلك يوجب له الحياء بلا محالة.
(تيسير الكريم الرحمن، ص ١٠٠٦)


🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
✍🏻📚🕌 DIANTARA KEUTAMAAN ILMU

Berkata Al-Imam Ibnul Qoyyim Al-Jauziyyah - رحمه الله - :

“Allah subhanahu wa ta’ala memerintahkan Ahlul ilmi untuk berbahagia dengan apa yang Allah berikan kepada mereka (dari Ilmu).

Dan mengabarkan bahwasanya itu lebih baik dari apa yang dikumpulkan oleh manusia.

Allah ta’ala berfirman :
{قُلْ بِفَضْلِ اللَّهِ وَبِرَحْمَتِهِ فَبِذَٰلِكَ فَلْيَفْرَحُوا هُوَ خَيْرٌ مِّمَّا يَجْمَعُون}
"Katakanlah (Wahai Nabi) : dengan keutamaan Allah dan rahmat-Nya, dengan hal ini hendaknya mereka berbahagia. Hal ini lebih baik dari apa yang mereka kumpulkan” (Yunus : 58)

Dan ditafsirkan Keutamaan Allah dengan keimanan dan rahmat-Nya dengan Al-Qur’an, keduanya lah ilmu nafi’ (ilmu yang bermanfaat) dan amal shalih dan keduanya lah petunjuk dan agama yang haq”.

(Miftah Daaris Sa’adah - cetakan Majma Al-Fiqhi Al-Islami - , hal 139,140)

من وجوه فضل العلم

قال الإمام ابن القيم الجوزية - رحمه اللّٰه - :

أن الله سبحانه أمر أهل العلم بالفرح بما آتاهم و أخبر أنه خير مما يجمع الناس.
فقال تالى : {قُلْ بِفَضْلِ اللَّهِ وَبِرَحْمَتِهِ فَبِذَٰلِكَ فَلْيَفْرَحُوا هُوَ خَيْرٌ مِّمَّا يَجْمَعُونَ} (يونس : ٥٨)
و فسر فضل الله بالإمان و رحمته بالقرآن ،هما العلم النافع و العمل الصالح و هما الهدى و دين الحق

(مفتاح دار السعادة - طبعة مجمع الفقه الإسلامي -، ص ١٤٠،١٣٩)


🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
🌹🔗🌸 KETAATAN KEPADA ALLAH DAN KETAATAN KEPADA RASUL

Firman Allah Ta’ala:

{وَإِذَا قِيلَ لَهُمْ تَعَالَوْا إِلَىٰ مَا أَنزَلَ اللَّهُ وَإِلَى الرَّسُولِ رَأَيْتَ الْمُنَافِقِينَ يَصُدُّونَ عَنكَ صُدُودًا}

"Dan apabila dikatakan kepada mereka ‘Kemarilah berhukum dengan apa yang Allah turunkan di dalam Kitab-Nya dan berhukum kepada Rasul’, niscaya engkau (wahai Rasul) akan melihat orang-orang munafik berpaling darimu, menolak enggan untuk berhukum kepadamu.” (An-Nisaa’: 61)

Berkata Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah - رحمه اللّٰه - :

"Seruan berhukum kepada apa yang Allah turunkan berkonsekuensi di dalamnya seruan berhukum kepada Rasul dan seruan berhukum kepada Rasul berkonsekuensi di dalamnya seruan berhukum kepada apa yang Allah turunkan.
Dan ini seperti ketaatan kepada Allah dan ketaatan kepada Rasul, karena keduanya saling berhubungan berkaitan.

Barang siapa yang taat kepada Rasul sungguh ia telah mentaati Allah, dan barang siapa taat kepada Allah maka sungguh ia telah taat kepada Rasul."

(Majmu' Al-Fatawa, 7/38)

{وَإِذَا قِيلَ لَهُمْ تَعَالَوْا إِلَىٰ مَا أَنزَلَ اللَّهُ وَإِلَى الرَّسُولِ رَأَيْتَ الْمُنَافِقِينَ يَصُدُّونَ عَنكَ صُدُودًا} (النساء : ٦١)

-" وإذا قيل لهم تعالوا إلى ما أنـزل الله "، يعني بذلك: " وإذا قيل لهم تعالوا "، هلُمُّوا إلى حكم الله الذي أنـزله في كتابه، وإلى الرسول ليحكم بيننا (تفسير الطبري ٤٩٥/٢)

-" رأيت المنافقين يصدون عنك "، يعني بذلك: يمتنعون من المصير إليك لتحكم بينهم ويمنعون من المصير إليك كذلك غيرهم
(تفسير الطبري ٤٩٦،٤٩٥/٢)

قال شيخ الإسلام ابن تيمية - رحمه اللّٰه - :
و الدعاء إلى ما أنزل يستلزم الدعاء إلى الرسول، و الدعاء إلى الرسول يستلزم الدعاء إلى ما أنزله الله، و هذا مثل طاعة الله و الرسول، فإنهما متلازمان، فمن يطع الرسول فقد أطاع الله، و من أطاع الله فقد أطاع الرسول
(مجموع الفتاوى ٣٨/٧)

-استلزم الشيء : اقتضاه، عده لازما، عده ضروريا، تطلّبه، فرضه، أوجبه، ألزمه (القاموس المحيط، معجم الغني، معجم المعاصرة)

تلازم الشيئان : تعلّقا تعلقًا لا انفكاك فيه، تعلّقا كل منهما بالآخر فلا يفترقان (معجم المعاصرة، القاموس المحيط)

🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
📭 INFO TA'AWUN PEMBANGUNAN ASRAMA BANIN MA'HAD I'TIBAUS SALAF METRO

بسم الله الرحمن الرحيم

Alhamdulillah atas pertolongan Allah ta'ala proses pengerjaan asrama banin Ma'had i'tibaus salaf metro yg sempat terhenti insyaallah akan d lanjutkan kembali. Adapun pengerjaan yg akan d lakukan adalah PEMASANGAN BATA,DAN FINISHING LANTAI 2 ASRAMA PUTRA/BANIN.

Untuk itu kami menghimbau kepada Ikhwah sekalian untuk bertaawun dengan sedikit menyisihkan Rizky yg dimiliki demi kelancaran pembangunan tersebut.


💰Estimasi biaya untuk pekerjaan tersebut diperkirakan membutuhkan dana kurang lebih Rp 75.000.000


👆 Maka dari itu kami mengajak seluruh ikhwah dan muhsinin secara umum untuk berta’awun ‘ala al-birri wa at-taqwa. Semoga Allah Ta’ala Yang Maha Kaya memberi kemudahan pada kita semua.

Rasulullah ﷺ menyatakan :

ما من يوم يصبح العباد فيه إلا ملكان ينزلان، فيقول أحدهما: اللهم أعط منفقا خلفا، ويقول الآخر: اللهم أعط ممسكا تلفا

"Tidak satu hari pun yang dilewati oleh para hamba; melainkan akan turun dua malaikat. Salah satunya berkata; 'Ya Allah berikanlah harta pengganti bagi orang yang menafkahkan hartanya", sedangkan yang satunya lagi berkata; 'Ya Allah berikanlah kehancuran kepada orang yang menahan hartanya (bakhil)'". ( Muttafaqun 'alaihi)

💸 Bagi yang berkenan menyisihkan sebagian hartanya dapat disalurkan melalui:

Bank MANDIRI HERWANTO (rek.bidang pembangunan Ma'had) : 114-00-1869214-8

📙Demi tertibnya administrasi, kami mohon kepada antum untuk melakukan konfirmasi setelah transfer.

☎️ Contact Person / Konfirmasi :
Abu Abdurahman (Hilman)
+62 812-7974-676 (WA/TLP/SMS)

📨Antum bisa juga langsung menyerahkan donasi kpd koordinator DANUS Ma'had Ittiba'ussalaf Metro

Abu Abdurahman (Hilman)

💎 Semoga Allah mencatat segala upaya ta’awun dan sumbangsih antum termasuk dalam timbangan amal kebaikan antum di sisi-Nya.

Atas ta'awun antum, kami ucapkan جزاكم الله خيرا


Team pembangunan
Ketua,


Abu Fathur

📝 Mengetahui Mudir Ma'had Ittiba'ussalaf salaf metro, Lampung.

Al Ustadz Adi Abdullah hafizhahullah

•••┈••••○❁ ❁○••••┈•••

🌐 Kunjungi : http://salafylampung.com
Join Chanel Telegram :
http://t.me/Salafylampungcom
📭 *INFO TA'AWUN PEMBANGUNAN ASRAMA BANIN MA'HAD I'TIBAUS SALAF METRO*

بسم الله الرحمن الرحيم

Alhamdulillah atas pertolongan Allah ta'ala proses pengerjaan asrama banin Ma'had i'tibaus salaf metro yg sempat terhenti insyaallah akan d lanjutkan kembali. Adapun pengerjaan yg akan d lakukan adalah *PEMASANGAN BATA,DAN FINISHING LANTAI 2 ASRAMA PUTRA/BANIN*.

Untuk itu kami menghimbau kepada Ikhwah sekalian untuk bertaawun dengan sedikit menyisihkan Rizky yg dimiliki demi kelancaran pembangunan tersebut.


💰Estimasi biaya untuk pekerjaan tersebut diperkirakan membutuhkan dana kurang lebih *Rp 75.000.000*


💵 update dana yang terkumpul sementara *Rp.7.500.000*




👆 Maka dari itu kami mengajak seluruh ikhwah dan muhsinin secara umum untuk berta’awun ‘ala al-birri wa at-taqwa. Semoga Allah Ta’ala Yang Maha Kaya memberi kemudahan pada kita semua.

Rasulullah ﷺ menyatakan :

ما من يوم يصبح العباد فيه إلا ملكان ينزلان، فيقول أحدهما: اللهم أعط منفقا خلفا، ويقول الآخر: اللهم أعط ممسكا تلفا

"Tidak satu hari pun yang dilewati oleh para hamba; melainkan akan turun dua malaikat. Salah satunya berkata; 'Ya Allah berikanlah harta pengganti bagi orang yang menafkahkan hartanya", sedangkan yang satunya lagi berkata; 'Ya Allah berikanlah kehancuran kepada orang yang menahan hartanya (bakhil)'". ( _Muttafaqun 'alaihi_)

💸 Bagi yang berkenan menyisihkan sebagian hartanya dapat disalurkan melalui:

*Bank MANDIRI HERWANTO (rek.bidang pembangunan Ma'had) : 114-00-1869214-8*

📙Demi tertibnya administrasi, kami mohon kepada antum untuk melakukan konfirmasi setelah transfer.

☎️ Contact Person / Konfirmasi :
*Abu Abdurahman (Hilman)*
+62 812-7974-676 (WA/TLP/SMS)

📨Antum bisa juga langsung menyerahkan donasi kpd koordinator DANUS Ma'had Ittiba'ussalaf Metro

*Abu Abdurahman (Hilman)*

💎 Semoga Allah mencatat segala upaya ta’awun dan sumbangsih antum termasuk dalam timbangan amal kebaikan antum di sisi-Nya.

Atas ta'awun antum, kami ucapkan *جزاكم الله خيرا*


Team pembangunan*
*Ketua*,


*Abu Fathur*

📝 Mengetahui Mudir Ma'had Ittiba'ussalaf salaf metro, Lampung.

*Al Ustadz Adi Abdullah _hafizhahullah_*

•••┈••••○❁ ❁○••••┈•••

🌐 Kunjungi : http://salafylampung.com
Join Chanel Telegram :
http://t.me/Salafylampungcom
🌹🚥🗝 MENAATI ROSUL DAN MENGIKUTI JALANNYA KAUM MUSLIMIN

Berkata Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah - رحمه اللّٰه - :

“Begitu juga firman Allah ta'ala :

{وَمَن يُشَاقِقِ الرَّسُولَ مِن بَعْدِ مَا تَبَيَّنَ لَهُ الْهُدَىٰ وَيَتَّبِعْ غَيْرَ سَبِيلِ الْمُؤْمِنِينَ}
"Dan barangsiapa yang menyelisihi serta menentang Rasul setelah jelas baginya petunjuk, dan mengikuti selain jalannya Kaum Mukminin” (An-Nisa’ : 115)

Maka keduanya (-penyelisihan serta penentangan terhadap Rasul setelah jelas baginya petunjuk, dan -mengikuti selain jalannya kaum mukminin)
Merupakan dua hal yang saling berhubungan dan berkaitan.

Maka setiap yang menyelisihi dan menentang Rasul setelah jelas baginya petunjuk, maka sungguh ia telah mengikuti selain jalan kaum mukminin.

Dan setiap yang mengikuti selain jalan kaum mukminin, maka sungguh ia telah menyelisihi serta menentang Rasul setelah jelas baginya petunjuk”

-Berkata pula Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah - رحمه اللّٰه - :

“Ayat ini menunjukkan bahwasanya Ijma’ (Kesepakatan) Kaum Mukminin adalah hujjah, berdasarkan (prinsip) ; bahwasanya penyelisihan terhadap mereka berkonsekuensi penyelisihan terhadap Rasul”

(Majmu Al-Fatawa 7/38,39)

قال شيخ الإسلام ابن تيمية - رحمه اللّٰه - :

"و كذلك قوله تعالى : {وَمَن يُشَاقِقِ الرَّسُولَ مِن بَعْدِ مَا تَبَيَّنَ لَهُ الْهُدَىٰ وَيَتَّبِعْ غَيْرَ سَبِيلِ الْمُؤْمِنِينَ} [النساء : ١١٥] (١)
فإنهما متلازمان. فكل من شاق الرسول من بعد ما تبين له الهدى، فقد اتبع غير سبيل المؤمنين. و كل من اتبع غير سبيل فقد شاق الرسول من بعد ما تبين له الهدى"

و كذلك قال - رحمه الله - :

"و هذه الآية تدل على أن إجماع المؤمنين حجة من جهة أن مخالفتهم مستلزمة لمخالفة الرسول"

(مجموع الفتاوى ٣٩،٣٨/٧)

-(١) أي : ومن يخالف الرسول صلى الله عليه وسلم ويعانده فيما جاء به (تفسير السعدي، ص ٢١٩)


🖥 Media Salafy Lampung
🛡 t.me/salafylampungcom
🌍 www.salafylampung.com
*Update dana sementara*

📭 *INFO TA'AWUN PEMBANGUNAN ASRAMA BANIN MA'HAD I'TIBAUS SALAF METRO*

بسم الله الرحمن الرحيم

Alhamdulillah atas pertolongan Allah ta'ala proses pengerjaan asrama banin Ma'had ittibaa'us salaf metro yg sempat terhenti insyaallah akan d lanjutkan kembali. Adapun pengerjaan yg akan d lakukan adalah *PEMASANGAN BATA,DAN FINISHING LANTAI 2 ASRAMA PUTRA/BANIN*.

Untuk itu kami menghimbau kepada Ikhwah sekalian untuk bertaawun dengan sedikit menyisihkan Rizky yg dimiliki demi kelancaran pembangunan tersebut.


💰Estimasi biaya untuk pekerjaan tersebut diperkirakan membutuhkan dana kurang lebih *Rp 75.000.000*


💵 update dana yang terkumpul sementara *_Rp.17.000.000_*




👆 Maka dari itu kami mengajak seluruh ikhwah dan muhsinin secara umum untuk berta’awun ‘ala al-birri wa at-taqwa. Semoga Allah Ta’ala Yang Maha Kaya memberi kemudahan pada kita semua.

Rasulullah ﷺ menyatakan :

ما من يوم يصبح العباد فيه إلا ملكان ينزلان، فيقول أحدهما: اللهم أعط منفقا خلفا، ويقول الآخر: اللهم أعط ممسكا تلفا

"Tidak satu hari pun yang dilewati oleh para hamba; melainkan akan turun dua malaikat. Salah satunya berkata; 'Ya Allah berikanlah harta pengganti bagi orang yang menafkahkan hartanya", sedangkan yang satunya lagi berkata; 'Ya Allah berikanlah kehancuran kepada orang yang menahan hartanya (bakhil)'". ( _Muttafaqun 'alaihi_)

💸 Bagi yang berkenan menyisihkan sebagian hartanya dapat disalurkan melalui:

*Bank MANDIRI HERWANTO (rek.bidang pembangunan Ma'had) : 114-00-1869214-8*

📙Demi tertibnya administrasi, kami mohon kepada antum untuk melakukan konfirmasi setelah transfer.

☎️ Contact Person / Konfirmasi :
*Abu Abdurahman (Hilman)*
+62 812-7974-676 (WA/TLP/SMS)

📨Antum bisa juga langsung menyerahkan donasi kpd koordinator DANUS Ma'had Ittiba'ussalaf Metro

*Abu Abdurahman (Hilman)*

💎 Semoga Allah mencatat segala upaya ta’awun dan sumbangsih antum termasuk dalam timbangan amal kebaikan antum di sisi-Nya.

Atas ta'awun antum, kami ucapkan *جزاكم الله خيرا*


Team pembangunan*
*Ketua*,


*Abu Fathur*

📝 Mengetahui Mudir Ma'had Ittiba'ussalaf salaf metro, Lampung.

*Al Ustadz Adi Abdullah _hafizhahullah_*

•••┈••••○❁ ❁○••••┈•••

🌐 Kunjungi : http://salafylampung.com
Join Chanel Telegram :
http://t.me/Salafylampungcom