Coretan faedah
1.38K subscribers
416 photos
1.04K links
Catatan faedah dari untaian nasehat salaf.
Kritik & saran 085235499956
Download Telegram
💫💫 BERSEDEKAHLAH MESKIPUN SEDIKIT

🎙Abu Ishaq ath-Thabari rahimahullah berkata :

كان أحمد بن  سلمان النجاد يصوم الدهر، ويفطر كل ليلة على رغيف، ويترك منه لقمة، فإذا كان ليلة الجمعة تصدق بذلك الرغيف، وأكل تلك اللقم التي استفضلها.

"Ahmad bin Salman Al-Najjad biasa berpuasa, dan berbuka setiap malam dengan sepotong roti,dan menyisakan roti itu sesuap saja. Kemudian jika malam Jumat dia bersedekah dengan rotinya dan berbuka dengan suapan-suapan roti yang disisakannya"

📚 Tarikh Baghdad 4/413

2⃣3⃣ Muharram 1⃣4⃣4⃣6⃣🈂

📡 http://t.me/coretanfaedah
💫💫 DUA NIKMAT TERBESAR

🎙 Ibnul Qayyim rahimahullah berkata :

صحة الفهم و حسن القصد من أعظم نعم الله التي أنعم بها على عبده, بل ما أعطي عبد عطاء بعد الإسلام أفضل و لا أجل منهما

"Pemahaman yang benar dan niat yang baik merupakan sebesar-besarnya nikmat yang Allah anugerahkan kepada hamba-Nya, bahkan tidaklah seorang hamba diberikan pemberian setelah keislaman yang lebih utama dan yang lebih mulia dari keduanya"

📚 I'lamul muwaqqi'in 1/87

2⃣4⃣ Muharram 1⃣4⃣4⃣6⃣🈂

📡 http://t.me/coretanfaedah
💫💫 PENTINGNYA MENGHAFAL ILMU

🎙 Al-A'masy rahimahullah berkata :

احْفَظُوا مَا جَمَعْتُمْ فَإِنَّ الَّذِي يَجْمَعُ وَلَا يَحْفَظُ كَالرَّجُلِ كَانَ جَالِسًا عَلَى خِوَانٍ يَأْخُذُ لُقْمَةً لُقْمَةً فَيُنْبِذُهَا وَرَاءَ ظَهْرِهِ فَمَتَى تَرَاهُ يَشْبَعُ؟

"Hafalkanlah apa yang telah kamu kumpulkan, karena orang yang mengumpulkan dan tidak menghafalnya seperti orang yang duduk di meja makan, mengambil sesuap sesuap, lalu membuangnya ke balik punggungnya, Kapankah kamu akan melihatnya kenyang ?

📚 Al-Jami' Li akhlaqi rawi 2/248

2⃣5⃣ Muharram 1⃣4⃣4⃣6⃣🈂

📡 http://t.me/coretanfaedah
*🚨💉💊 HIMBAUAN INFAQ TA'AWUN (URGENT/MENDESAK)*

بسم الله الرحمن الرحيم
الحمد لله والصلاة والسلام على رسول الله صلى الله عليه وسلم وعلى آله وصحبه ومن تبعهم بإحسان إلى يوم الدين، أما بعد  :


Qoddarullah wa masyafa'al, istri Ustadz Fauzi (Ustadz pengajar di Ma'had ArRisalah Jombang) melahirkan dengan persalinan Operasi Caesar putra ke 2, di RS PELENGKAP JOMBANG

Perkiraan biaya operasi 15 juta rupiah.

Dikarenakan kondisi tersebut, maka kami mengajak ikhwan sekalian untuk menyisihkan sebagian rizkinya untuk meringankan biaya persalinan.

📝 Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda:

  مَنْ نَـفَّسَ عَنْ مُؤْمِنٍ كُـرْبَةً مِنْ كُرَبِ الدُّنْيَا ، نَـفَّسَ اللهُ عَنْهُ كُـرْبَةً مِنْ كُـرَبِ يَوْمِ الْقِيَامَةِ، وَمَنْ يَسَّرَ عَلَـى مُـعْسِرٍ ، يَسَّـرَ اللهُ عَلَيْهِ فِـي الدُّنْيَا وَالْآخِرَةِ ، وَمَنْ سَتَـرَ مُسْلِمًـا ، سَتَـرَهُ اللهُ فِـي الدُّنْيَا وَالْآخِرَةِ ، وَاللهُ فِـي عَوْنِ الْعَبْدِ مَا كَانَ الْعَبْدُ فِي عَوْنِ أَخِيهِ

"Barangsiapa melepaskan dari seorang muslim kesulitan  dari kesulitan-kesulitan di dunia, niscaya Alloh akan lepaskan darinya kesulitan dari kesulitan-kesulitan di akhirat. Barang siapa yang memberikan kemudahan kepada seorang yang dihimpit kesusahan, maka Allah akan memberikan kemudahan baginya di dunia dan di akhirat. Allah akan senantiasa menolong hamba, selama hamba tersebut menolong saudaranya". (HR Muslim dari Abu Hurairah _Radhiyallahu Anhu_)

📝📮 Infaq ta'awun bisa diberikan langsung atau melalui transfer ke rekening bank BCA 1132346750 an. Afrul Riwayana

Setelah melakukan transfer harap konfirmasi via WA/SMS ke nomor berikut: +6285643086942



Berapapun besarnya bantuan yang diberikan kami ucapkan Jazaakumullahu khairan atas taawun yang diberikan. Semoga Allah membalas dengan memberikan keistiqomahan di dalam beragama dan dilapangkan rezekinya dari jalan yang tidak terduga.

Wallohua'lam bisshowab....

🍃 Demikian atas perhatiannya kami ucapkan

جزاكم الله خيرا و بارك الله فيكم
والسلام عليكم ورحمة اللّٰه و بركاته

📮 Jombang 25 Muharram 1445H

Mengetahui :
Al-Ustadz Muhammad Irfan hafidhohullah
Tanbih:
Dimohon himbauan ini tidak disebarkan di facebook.