Buka Buku Buka Dunia
117 subscribers
441 photos
6 videos
288 links
Tentang buku, review buku, quotes, kutipan buku, giveaway buku
Download Telegram
Asma Nadia: Budaya Baca di Keluarga Harus Diperkuat

Hidayatullah.com– Berdasarkan survei UNESCO tahun 2012, indeks minat baca di Indonesia baru mencapai 0,001 persen dari 1.000 penduduk, hal inilah yang membuat novelis yang juga sastrawan Indonesia, Asma Nadia, mengaku miris sekaligus optimistis akan perkembangan literasi di Indonesia.

“Saya sering mendengar para ibu yang mengeluh anaknya malas membaca, atau para guru juga mengomentari hal yang serupa, masih miris,” tuturnya kepada hidayatullah.com selepas acara peduli literasi di Kuningan, Jakarta, Senin (18/12/2017).

Asma Nadia pun menambahkan, dia sangat optimistis dengan adanya Taman Bacaan Masyarakat (TBM) yang semakin banyak dan proposal pendirian Taman Baca ke Asma Nadia Publishing juga bertambah.

“Semoga hal tersebut menjadi pertanda baik, kita belum beranjak survei UNESCO yang terakhir, tingkat baca di Indonesia cuma 0,01 persen. Tapi mudah-mudahan dengan kayak sekarang dengan adanya Gerakan Literasi Nasional dan pemerintah ikut turun tangan langsung, akan lebih baik. Saya optimis insya Allah,” ungkapnya.

Asma Nadia berharap pendidikan literasi di keluarga diperkuat, karena keluarga bagian inti dari masyarakat. Kalau ingin lebih melek literasi dan budaya membaca kuat, peran orangtua harus sangat signifikan.

Baginya, membaca bukanlah aktivitas masa lalu bagi anak ketika mereka sekolah. Tapi peran yang terpenting bagi orangtua yaitu menghadirkan anak–anak yang suka membaca.

“Jadilah ayah-ibu yang suka membaca, pentingkan budaya membaca buku daripada budaya menonton. Tempatkan buku dimana-mana, membudayakan memberikah hadiah berupa buku kepada anak-anak dan yang terakhir ajak mereka menulis,” pesan Asma Nadia yang juga pendiri Forum Lingkar Pena dan manejer Asma Nadia Publishing House.*

Sumber Hidayatullah Dot Com

***

*Jangan lupa share ya, agar semakin banyak yang tahu info inspiratif dan bermanfaat ini.*

Whatsapp: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineWA

Telegram: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineKMOTL

Facebook: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineFB
Kutipan dari buku:

Cinta itu buta.

Ternyata ada penjelasan ilmiahnya.

Seorang ilmuwan dari University College London, Inggris, mendeteksi area otak yang diaktifkan ketika seseorang berada dalam kondisi romantis atau merasakan cinta. Di saat yang sama, aktivitas area lain otak sedang tertekan.

Bagian ini memengaruhi pikiran kritis seorang manusia. Perasaan cinta menekan aktivitas saraf yang berhubungan dengan penilaian kritis terhadap orang lain. Ketika seseorang jatuh cinta, ia kehilangan kemampuan mengkritisi orang yang dicintai. Ini yang menyebabkan seseorang sering salah mengambil keputusan ketika sedang jatuh cinta. Menjadi buta ketika mencinta bisa karena seseorang selalu mengingat hari-hari pertama dengan pasangan. Indah, dan berjalan amat menyenangkan.

Inilah yang membuat cinta itu buta. Area otak yang diaktifkan oleh rasa cinta menghasilkan rasa euforia. Fakta ini menjelaskan kekuatan cinta romantis memotivasi kegembiraan.

Kesimpulan ini seiring dengan pendapat seorang ilmuwan Jerman, Jennifer Berman.

Sang ilmuwan mengatakan bahwa ketika sedang jatuh cinta, maka orang tersebut akan "buta" tentang segala hal. Sebab ketika rasa cinta yang bergejolak sudah sedemikian besar, maka hal ini akan dapat menghalangi manusia untuk mampu berpikir secara objektif, menghalangi perkembangan daya imajinasi dan memori, serta menutup semua ide yang ada di pikiran.

Pada kondisi seperti ini, maka gerakan gelombang yang berada di dalam otak sebelah kanan juga menjadi tidak terarah dan sulit dipahami. Menyebabkan volume otak mengecil.

Ketika cinta yang dirasakan semakin besar, maka akan semakin banyak sel otak yang rusak, sehingga secara otomatis akan mengganggu sisten sinyal yang ada di otak.

Karena itu rasa cinta juga dapat membuat hati menjadi risau, cemas, takut, hingga menghilangkan nalar untuk berpikir jernih karena tekanan.

Pada tahap selanjutnya, akan menimbulkan terjadinya perubahan sikap, misalnya menjadi sering bengong, suka melamun, atau pelupa.

Sebab akan terjadi gangguan mental yang terfokus pada tugas kognitif, yaitu perasaan khawatir ditinggal oleh pasangan, yang akan mengurangi sumber daya atau energi untuk memproses informasi yang lain.

Karena itu tetap harus waspada ketika jatuh cinta.

Dan iman adalah pagar terkuat

(Hal. 79-80)

*

*Cocok untuk dihadiahkan kepada anak gadis tercinta, murid, sahabat, termasuk yang laki-laki, agar tahu cara menghormati perempuan.*

Untuk mendapatkan harga istimewa segera pesan ke admin KMO
http://bit.ly/OrderBukuDongMin

*


*Jangan lupa share ya, agar semakin banyak yang tahu info inspiratif dan bermanfaat ini.*

Whatsapp: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineWA

Telegram: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineKMOTL

Facebook: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineFB
Kalo bukan Karya Teh Wiwin Supiyah dan Kang Dewa Eka Prayoga, kalo bukan atas permintaan sahabat baik berdua ini, Saya gak akan berani nulis tentang tema satu ini : pernikahan.

Pernikahan ini perjalanan panjang. Ukuran berhasilnya ba'dal maut, jika tetap bersama di Surga Nya Allah, baru finish. Berhasil.

Maka bunga-bunga nya di dunia, sakit-sakit nya di dunia, renggang atau rapatnya di dunia, ia masih skor sementara.

Atas fundamental berfikir ini, Teh Wiwin sebenarnya memahami bahwa bab keluarga ini adalah bab madal hayah, cerita panjang yang belum selesai.

Yang Saya pribadi salut ke teh Wiwin adalah keberanian untuk menuliskan dan bertutur tentang ruang rapat yang sejatinya privat. Dan tentu ini sudah seizin Kang Dewa.

Dalam gurat-gurat naskah tulisan Teh Wiwin, terasa sekali semangat untuk berbagi kepada banyak perempuan. Terutama juga berbagi kepada banyak "kaum adam" yang terkadang sulit menerjemahkan perasaan kaum hawa.

Keberanian untuk berbagi, keneranian untuk berterus terang tentang apa yang dihadapi, keberanian untuk menghadapi luka dan menyembuhkannya sendiri, semoga menjadi pelajaran besar untuk banyak perempuan.

Sebagai sahabat dari Teh Wiwin dan Kang Dewa, Saya berharap buku ini mampu memberikan perspektif atas berbagai masalah rumah tangga yang dihadapi. Memberi sudut pandang baru kepada para istri yang sedang bersabar, memberi cara pandang alternatif kepada para suami yang sedang berjuang.

Kepada sahabat yang sedang menjalani rumah tangga dengan berbagai drama nya, atau bahkan sedang terpisah dalam keadaan masih saling mencinta, insyaAllah di dunia hanya skor sementara. Sebelum kematian datang, skor bisa berubah.

Rendy Saputra
Bukan siapa-siapa

Pemesanan buku ini ke https://bit.ly/OrderSebuahCatatan

Wallahu a'lam bish-shawab.

***

Tulisan-tulisan inspiratif lainnya kami share di grup wa Sukses Mulia Berkah
Klik ⤵️⤵️⤵️

Wa: http://bit.ly/SuksesMuliaBerkah

Channel: t.me/suksesmuliaberkah1

*Jangan lupa dishare ya, agar semakin banyak yang mendapatkan tulisan inspiratif ini, semoga bernilai amal kebaikan bagi yang membagikan. Aamiin.*
Teman-teman besok sudah terakhir nih promo harga paling murah karya Teh Wiwin ini. Siapa yang belum pesan? 🙂
Santri-Santri Pondok Pesantren Al-Ishlah sedang nobar film pemberontakan PKI. Sebuah cara agar santri tahu sejarah dan tak melupakannya.

Saya berharap, para santri tidak hanya berhenti dengan menonton, tetapi juga mengasah otaknya dengan membaca buku-buku tentang komunisme dan PKI.

Setiap mengajar, seringkali saya mengingatkan para santri agar membiasakan dan membudayakan membaca.
Agar tidak kalah dengan aktivis kiri, yang rajin baca dan pinter.
Agar mereka selain memahami Islam secara utuh, pun memahami ideologi lain secara utuh. Dengan tidak setengah-setengahnya pemahaman, maka mereka mampu mencounter perang pemikiran yang ada.

Ingat perang tak hanya dengan tenaga dan otot, tetapi juga otak. Perang yang halus, tak kasat mata.
Perang pemikiran!

https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=148099626987067&id=100053610908080
Forwarded from Kelas Menulis Online KMO
Review Buku KMO Indonesia
Buku Best Seller *Melawan Kemustahilan*

Judul: Melawan Kemustahilan
Sub judul: Menguji Keimanan, Menjemput Keajaiban
Penulis: Dewa Eka Prayoga
Cover: Hard Cover
Ukuran: 23,5 x 16,1 cm
Halaman: 190 halaman
Berat Buku: 350 gram

Bismillah,

Assalamu'alaykum warahmatullahi wabarakatuh.

Halo, teman-teman di mana pun berada. Bagaimana kegiatan hari ini? Semoga lancar terus ya. Aamiin yaa Allah.

Hari ini saya ingin mereview buku Melawan Kemustahilan karya Dewa Eka Prayoga yang sering dikenal dengan sebutan Dewa Selling. Tentu teman-teman sudah tidak asing lagi ya saat mendengar dengan namanya.

Biasanya Kang Dewa menulis buku yang berhubungan dengan bisnis. Namun kali ini, rupanya ia ingin membagikan pengalaman hidup beberapa tahun silam melalui buku Melawan Kemustahilan.

Isi dari buku Melawan Kemustahilan berupa kisah hidup sewaktu Kang Dewa mengalami kesulitan yang teramat sangat, yaitu terlilit hutang sebanyak kurang lebih 7,7 Milyar rupiah. Wow, dahsyat sekali ya! Akan tetapi, hutang tersebut tidak ia nikmati sepeser pun juga bukan karena kebiasaaannya meminjam. Jadi, hutang tersebut uang milik para investor yang mempercayakannya pada Kang Dewa. Wah, kalau diceritakan panjang sekali. Teman-teman bisa cek di Youtube dengan link di bawah ini

https://youtu.be/GQO_4UrpM8s

Betapa menyedihkannya saat mendengar kisah Kang Dewa yang terlilit hutang sebanyak 7,7 Milyar. Trus, apa sekarang sudah lunas? Bisa cek di sini 


https://www.youtube.com/channel/UCx-9wWeG3YcqxXKXxOn3wMA

Di dalam buku Melawan Kemustahilan Kang Dewa menuturkan kejadian saat terlilit hutang, apa saja langkah yang dilakukan hingga berhasil melunasinya. Membaca buku Melawan Kemustahilan membuat saya tertegun dan memberi pencerahan. Contohnya pada bab pertama, yaitu Safa dan Marwah. Teman-teman tentunya sudah tidak asing lagi dengan kisah Bunda Siti Hajar yang berlari dari bukit Safa ke Marwah demi mendapatkan air minum. Begitu pula dalam hidup kita.

Terkadang tanpa disadari, kita telah berlari ke sana-sini demi menemukan solusi atas persoalan hidup yang dihadapi. Namun, setelah melakukan usaha tersebut, justru ternyata solusinya hadir bukan dari tempat yang tadi kita kunjungi. Seperti kisah Bunda Siti Hajar, bukan? Ternyata Allah memancarkan mata air di bawah hentakan kaki Nabi Ismail 'Alaihis Salam ketika masih bayi. Hingga saat ini, mata air tersebut masih mengalir dan diberi nama Zam-zam.

Mengapa Allah memberi solusi persoalan Bunda Siti Hajar di tempat yang berbeda? Kalau tahu begitu lebih baik diam saja ya? Hehe. Mungkin tanpa sengaja dalam hati kecil kita berbisik seperti itu. Namun, rupanya Allah ingin melihat kesungguhan kita dalam berusaha mencari solusi.


Apakah kita akan santai saja saat menghadapi masalah? Bagaimana proses kita saat berusaha menyelesaikan masalah? Inilah yang Allah lihat dan kemudian dibalas sesuai dengan tingkat usaha kita.


Selain bab Safa dan Marwah, terdapat beberapa bab lainnya yang saling terhubung. Pada bab Tongkat Musa, kita diajak berpikir oleh penulis, yaitu Kang Dewa Eka Prayoga, apa yang dapat dilakukan untuk solusi persoalan yang dihadapi?

Kemudian, ada pula bab lainnya, seperti Detonator Kebaikan, Small Test, Ditelan Paus, Santan Kehidupan, hingga Semangat Langit Tembak Servernya Langsung. Jika diperhatikan, istilah pada buku karya Kang Dewa ini sangat menarik, ya. Dimulai dari judul yang unik, Melawan Kemustahilan hingga isi di dalamnya. Namun demikian, judul hingga isi tetap terkait dan saling terhubung.

Buku yang terjual sebanyak 30.000++ ini mampu menginspirasi para pembacanya. Salah satu pembaca memberi testimoni seperti berikut ini:

"Melawan Kemustahilan..
Safe me atas ijin Allah.. di Saat hidup mati. Saat pisau sudah ditangan. Dan pintu rumah dketok kurir yg antar buku ini. Bukunya nampar banget. Doain sy kang.."

Masya Allah. Luar biasa, ya.

Tulisan di dalamnya sangat ringan dan mudah dipahami, sehingga insya Allah tidak membosankan.

Bagi teman-teman yang belum memiliki, bisa menghubungi admin di nomor http://bit.ly/OrderBukuDongMin Saran saya, siapkan tisu atau sapu t
Forwarded from Kelas Menulis Online KMO
angan saat membacanya. Persiapan utamanya adalah mental dan hati, karena membaca buku Melawan Kemustahilan seperti bercermin.

Sekian review buku Melawan Kemustahilan yang saya tuliskan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Aamiin yaa Allah.

Oleh Nida Basyariyah

***

*Jangan lupa share ya, agar semakin banyak yang tahu info inspiratif dan bermanfaat ini.*

Whatsapp: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineWA

Telegram: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineKMOTL

Facebook: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineFB
Forwarded from Kelas Menulis Online KMO
Buku *Melawan Kemustahilan* lagi promo nih! 😁
Forwarded from Muhammad Rasyid Ridho
"Mas aku pengin nyoba jualan camilan, boleh?" suatu ketika istri saya bertanya.

"Boleh Sayangku, jangan cuma nyoba, seriusi, bismillah," jawab saya.

"Alhamdulillah, aku mau nyetok ya," balasnya.

"Ayo, bismillah."

Begitulah, percakapan saya dan istri ketika dia mau mulai jualan.

Begitulah, kalau mau jualan itu niatnya jangan nyoba-nyoba, tetapi bismillah seriusi.

"Mas, kok nggak ada yang beli lagi ya?" tanyanya ketika jarang ada yang beli.

Saya pun menyodorkan buku Copywriting Emak-Emak karya Kang Dewa Eka Prayoga dan Mas Afik Canggih.

Dia pun mulai baca sedikit-sedikit.
Enaknya buku ini kan ada contoh-contoh copywriting untuk berbagai macam jualan, termasuk copywriting untuk makanan dan camilan.

Dia pun langsung, copy paste tuh copywriting dijadikan status WA. Alhamdulillah, setelah itu jualannya mulai ada lagi pembelinya.

Ternyata, canggih bener copywriting racikan Kang Dewa dan Mas Afik Canggih.

Bayangin deh, gimana bermanfaatnya buku ini dengan contoh 365 copywritingnya? Emak-emak pasti suka!

Teman-teman yang lagi jualan sudah punya buku ini apa belum?🙂

https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=10217798284013773&id=1382108472
Keluarga adalah fondasi utama, cermin yang akan membawa anaknya akan menjadi apa, mempunyai kebiasaan apa.

Begitu pula dengan tradisi ilmiah dan literasi. Orangtua memiliki peran penting dalam mengenalkan tradisi baik ini pada anak-anaknya.

Ketika orangtuanya suka belajar dan membaca buku, maka anak-anak pun melihat kebiasaan orangtuanya tersebut.

Tidak sekadar melihat, tetapi juga memberinya stimulus untuk meniru.

Seperti salah satu pelanggan kami ini. Dari orangtua yang memiliki memiliki tradisi ilmiah, maka lahirlah generasi yang juga merawat tradisi tersebut.

Maka, sebenarnya mudah sekali mengajak anak untuk mau membaca dan belajar. Mulailah menjadi orangtua yang suka belajar dan membaca.

Selain itu, sediakan pula anggaran untuk membelikan anak-anak buku-buku yang bermanfaat dan cocok sesuai usianya.

Jadi, Anda benar-benar sayang anak kan? 🙂

Pemesanan buku ke admin di http://bit.ly/OrderBukuDongMin

https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=10217798456618088&id=1382108472
Hidup bukan melulu tentang bahagia,
tapi bagaimana kamu menyikapi dukanya
dan merengkuh luka
hingga kau tumbuh menjelma menjadi makhluk luar biasa

- Sehidup Sesurga Denganmu.
Peluklah sabar
Maka Allah akan memelukmu

- New Catatan Hati Seorang Istri❤️
3P DALAM MENULIS

Sudah beberapa minggu ini nggak nulis artikel dan nggak terlalu aktif di media sosial. Maafkeun!

Bukan ngilang sih. Tapi memang lagi fokus sama dua hal, KBM App yang lagi hot-hotnya dan lagi membidani kelahiran salah satu buku panduan yang sebentar lagi mau dilaunchingkan.

Tunggu ya. In syaa Allah bulan ini terbit.😁

Balik lagi ke tulisan. Buat saya, 3P ini adalah ilmu yang sangat dasar dimana ketika kita nggak punya 3 hal ini dalam diri, maka sia-sia semua rencana. Yuk kita bahas.

- Persistence

Pernah baca sejarah bagaimana Al-Fatih yang naklukin Konstantinopel?

Karena selat Bosporus waktu itu benar-benar kuat penjagaannya dan nggak bisa ditembus, maka beliau buat strategi baru, memotong jalan melalui hutan, untuk menembus laut tersebut.

Bukan hanya orangnya yang berjalan menuju hutan, tapi semua kapal perangnya ditarik ke bukit sampai akhirnya bisa menembus penjagaan laut dan menaklukan Konstantinopel. Ide "gila" yang hanya datang dari orang punya persistensi tinggi!

Begitulah persistence. Gigih ketika nulis. Fokus ketika harus mengejar target. Kalo cara pertama nggak bisa, maka bisa nyari cara kedua dan lain sebagainya.

Jangan sampai cuma karena menemukan sedikit hambatan, langsung nyerah gitu aja.

- Patience

Salah satu kunci lain dari suksesnya seseorang dalam berkarya adalah sabar. Sekali lagi SABAR!

Setiap orang punya energinya masing-masing. Ada yang bisa nyelesein naskah satu bulan satu, ada juga yang hanya bisa nyelesein satu tahun satu naskah. Nggak masalah yang penting sabar dan terus bergerak (Persistence).

- Passion

Passion itu apa? Semangat, hasrat. Ketika menggarap tulisan, harus ada hasrat di dalamnya. Kalo sudah ada hasrat, seberat apapun rintangannya, ya akan tetap dikejar. Lagian seberat apa sih nulis buku? Hal yang paling berat dalam menulis adalah "RASA MALAS". Wis itu doang. Nggak ada yang lain. #jleb.

Kalo alasannya nggak ada ide, ide bisa dicari. Kalo alasannya nggak bisa nulis, nulis bisa dipelajari. Tapi kalo malas, yowis blas!

So, pegang tiga hal di atas ya. Nggak hanya buat nulis. Buat ngejar apapun, tiga hal ini sudah pasti bisa dipakai!

Sekian,

Tendi Murti
Owner KMO Indonesia
*Penulis buku-buku best seller: Legacy, Ikuti Saja Mau-Nya, dll*

Pemesanan buku best seller (Tendi Murti) di atas di http://bit.ly/OrderBukuDongMin

***

Whatsapp: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineWA

Telegram: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineKMOTL

Facebook: http://bit.ly/KelasMenulisOnlineFB

*Jangan lupa share ya, agar semakin banyak yang tahu info inspiratif dan bermanfaat ini.*
Forwarded from Kelas Menulis Online KMO
Kenapa Asma Nadia suka menulis berdasarkan peristiwa, atau karakter dan kisah nyata?

Mengangkat persoalan yang dekat dengan keseharian membuat pembaca cepat merasa terhubung dengan isu yang diangkat...

Hikmah dan pelajarannya pun nyata dan berbeda pada setiap kisah, sebab pengalaman setiap orang tak mungkin sama...

Ditambah harapan, semoga setiap pembaca bisa mendapatkan guru terbaik-lewat kisah-kisah sejati yang dihadirkan, tanpa perlu mengalami...

BELAJAR DARI PENGALAMAN SEJATI:
Istri Kedua 73.000
Dokter Yang Dirindukan 75.000
Catatan Hati yang Cemburu 79.000💝
Catatan Hati di Setiap Doaku 79.000💝
New Catatan Hati Seorang Istri 85.000 💝
Jangan Bercerai Bunda 85.000💝

Novel dari Kisah Nyata:
Sehidup Sesurga denganmu 109K
Bidadari untuk Dewa 97K
Bidadari Berbisik 78K
Jilbab Traveler Love Sparks in Korea 89K
Cinta 2 Kodi 89K

pemesanan online:

WA: 085748951147 atau klik http://bit.ly/OrderBukuAsmaNadia

DM IG: @kelasmenulisonlinekmo

semoga saat membacanya ananta hikmah mendekap rekan sekalian yang memerlukan pasokan kekuatan dan kesabaran, serta semangat menaklukkan rintangan dalam kehidupan.